00:00Polresta Bandar Lampung meluncurkan program kotak pengaduan dan saran yang akan disebar ke masing-masing wilayah Polsek Jajaran.
00:12Program Box Because Your Matter atau kotak patroli pengaduan yang berbasis digital akan ditempatkan di sejumlah titik keramaian seperti pasar tradisional, pusat perbelanjaan, serta fasilitas umum lainnya yang menjadi pusat keramaian masyarakat.
00:26Selain itu, kotak patroli ini juga ditempatkan di wilayah yang berpotensi kerawanan dari gangguan Kamtipmas, serta aksi tindak kejahatan jalanan yang kerap terjadi di daerah yang sepi.
00:38Dalam pelaksanaannya, masyarakat dapat langsung melaporkan pengaduan yang bersifat gangguan Kamtipmas maupun peristiwa aksi tindak kejahatan jalanan bisa secara tertulis maupun menggunakan sistem digital.
00:48Ini upaya-upaya supaya semakin banyak pilihan bagi masyarakat kalau mau melapor.
00:59Jadi ini tiap hari anggota datang, cek patrolinya di barcode kemudian dilihat apa masalahnya, apa melaksanakan patroli jalan kaki.
01:08Jadi bisa ketemu. Saat ini kita punya lima shelter, apa namanya itu, patroli ya, post shelter.
01:17Nah, di post shelter ini akan kita pasang masing-masing satu, kemudian di tiap-tiap, tadi makanya saya kasihkan ke kapolsek itu karena tiap-tiap polsek akan pasang di lokasi-lokasi di mana rawan.
01:28Misalnya juga rawan kemacetan atau karena keramaian di tempat-tempat, di pasar, tempat-tempat bertemunya masyarakat yang banyak,
01:39sehingga bisa dia datang di situ bukan cuma barcode, tapi dia keliling untuk patroli jalan kaki.
01:46Nah, harapan kita dengan wujud-wujud pelayanan ini, kita bisa dekat dengan masyarakat, masyarakat itu kemudian sama-sama dengan kita bahu-bahu untuk jaga kematian mas.
01:54Dengan diluncurkannya program kotak patroli kepolisian, setiap personil polisi yang bertugas ditekankan untuk hadir dan merespon langsung aduan serta teluhan masyarakat.
02:07Polresa Bandar Lampung akan menjamin kerahasiaan identitas masyarakat yang memberikan laporan maupun pengaduan melalui kotak patroli kepolisian tersebut.
02:24Terima kasih.
02:25Terima kasih.
02:26Terima kasih.