00:00Presiden ke-2 RI Soeharto sodara dianugerahkan gelar pahlawan nasional.
00:04Pihak keluarga berterima kasih kepada Presiden Prabowo dan semua pihak
00:08yang telah memberikan gelar pahlawan kepada Soeharto
00:11dan tidak mempermasalahkan dengan pro-kontra yang terjadi.
00:16Pro-kontra itu wajar-wajar saja.
00:19Ketinggalan kita melihat apa yang telah dilakukan oleh bapak saya
00:25dari sejak muda sampai beliau manfaat.
00:30Itu semua perjuangannya untuk bangsa dan negara dan masyarakat Indonesia.
00:35Jadi boleh-boleh saja kontra, tapi juga jangan ekstrim gitu.
00:42Yang penting kita jaga persatuan dan kesatuan untuk Indonesia.