JAKARTA, KOMPAS.TV - Pengamat sepak bola, Tommy Welly atau Bung Towel menyesalkan publik menghujat pemain Timnas Indonesia asuhan Patrick Kluivert usai menelan kekalahan melawan Arab Saudi di putaran empat kualifikasi Piala Dunia 2026 di Jeddah, 9 Oktober 2025, kemarin.
Sementara itu, eks pelatih Timnas Indonesia Bambang Nurdiansyah mewajarkan apabila ada evaluasi bahkan pemberhentian kepada Patrick Kluivert jika tidak bisa membawa Indonesia lolos Piala Dunia 2026.
Di lain pihak, mantan Menpora Andi Mallarangeng menegaskan Timnas Indonesia wajib menang melawan Irak pada laga selanjutnya jika ingin membuka peluang lolos Piala Dunia 2026.
Baca Juga Eks Pemain hingga Bung Towel Buka-bukaan soal Nasib Patrick Kluivert Jika Timnas Kalah Lawan Irak di https://www.kompas.tv/olahraga/622389/eks-pemain-hingga-bung-towel-buka-bukaan-soal-nasib-patrick-kluivert-jika-timnas-kalah-lawan-irak
#timnasindonesia #timnas #pialadunia
Produser: Ikbal Maulana
Thumbnail: Noval
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/olahraga/622390/full-bung-towel-hingga-eks-menpora-bicara-ujian-berat-patrick-kluivert-bawa-timnas-ke-piala-dunia