00:00Jika turnamen sebelumnya digelar melalui mekanisme manual,
00:05Persatuan Olahraga Domino Indonesia menggelar turnamen domino secara digital.
00:10Peserta turnamen yang sudah melakukan registrasi,
00:13akan diarahkan mengunduh aplikasi Higgs Games Island,
00:16aplikator permainan domino berciri khas lokal.
00:20Dengan mekanisme digital pertama di Indonesia ini,
00:24permainan diharapkan lebih menonjolkan strategi
00:26dan menghindari potensi kecurangan selama pertandingan berlangsung.
00:31Meski demikian, turnamen ini juga menghilangkan suasana bermain domino
00:35yang sejatinya memang menggunakan kartu.
00:39Ya, karena sistemnya sudah secara online berbeda,
00:42kecurangan pun sudah sangat minim, jadi semua online dan online.
00:46Jadi baru pertama kali ke turnamen domino itu emang sudah sering?
00:49Sebenarnya ini kedua kali saya ke Makassar,
00:52beruntinya. Kalau yang di tempat saya sering.
00:57Kenapa mau ikut turnamen domino?
00:59Biasanya kan perempuan lebih suka,
01:01saya lupa masak gitu, kenapa mau ikut turnamen ini?
01:04Mobi. Mobi aja.
01:06Kalau lagi, bangun itu mobi.
01:11Berbagai gelaran turnamen domino
01:13sebagai bentuk sosialisasi olahraga intelektual
01:15seolah menjadi agenda wajib untuk terus diadakan.
01:18Menurut ketua Pordi, hal ini adalah upaya mengangkat citra domino
01:23sebagai sebuah cabang olahraga
01:25yang bisa diterima tanpa unsur perjudian
01:28selama dimainkan untuk hiburan sehat dan silaturahmi.
01:31Ya, saya kira memang itulah prestasi yang sangat luar biasa
01:36yang awalnya domino identik dengan judi
01:40lalu kemudian kita datang untuk melakukan perubahan
01:43Perubahan itu menghasilkan pengakuan
01:46dari lembaga keamanan yang
01:49lembaga keagamaan yang punya otoritas tertinggi di Indonesia
01:54yakni Mobi.
01:56Memberi keterangan bahwa ternyata
01:58domino di bawah naungan Pordi
02:01ya, pengelolaan Pordi itu zero judi.
02:06Makassar dipilih kembali jadi tuan rumah
02:08karena peminat permainan ini
02:10salah satu yang tertinggi di Indonesia.
02:12Selama dua hari dari tanggal 8 dan 9 November
02:16di Hotel Derin Ramakassar
02:18pemain-pemain domino akan menjajal kemampuannya
02:20untuk bersaing memenangkan trofi turnamen.
02:24Tim Liputan