Tanggal 28 Oktober menjadi momen bersejarah karena tanggal ini menandai tonggak lahirnya semangat persatuan bangsa.
Pada hari ini, para pemuda dari berbagai daerah dan latar belakang berbeda menyatukan tekad untuk berbangsa, bertanah air, dan berbahasa satu—Indonesia.
Lantas, tanggal 28 Oktober diperingati sebagai hari apa?
Setiap tanggal 28 Oktober, bangsa Indonesia selalu merayakan peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP), seperti informasi dari laman Kemenpora.
Jadilah yang pertama berkomentar