Jubir TV - Sukabumi - Pemerintah Desa Nagraksari menggelar Musyawarah Desa atau Musdes pembahasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2025.
Kegiatan yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Nagraksari ini menjadi salah satu tahapan penting dalam siklus pemerintahan desa, khususnya dalam perencanaan dan pengelolaan keuangan desa.
Musdes menjadi ruang dialog antara Pemerintah Desa, Badan Permusyawaratan Desa, dan masyarakat untuk menyamakan persepsi terkait arah pembangunan serta penggunaan anggaran desa.
Kepala Desa Nagraksari, Nurman Saleh, menyampaikan bahwa Musdes bukan sekadar kewajiban administrasi, melainkan langkah pencegahan terhadap potensi permasalahan dalam pengelolaan keuangan desa.
Melalui Musdes APBDes Tahun Anggaran 2025 ini, Pemerintah Desa Nagraksari berharap terwujud tata kelola pemerintahan desa yang transparan, partisipatif, dan berorientasi pada kesejahteraan masyarakat.
Dari Kecamatan Jampangkulon, Kabupaten Sukabumi, reporter Jubir TV, Yandi Candra melaporkan.
Editor : Asrul
------------------------------------------------------------------------
Suscrabe kami: https://www.youtube.com/@JubirTV
Dapatkan berita artikel terbaru dan terupdate disini:
jubirtvnews: https://jubirtvnews.com/
corongsukabumi: https://corongsukabumi.com/
Ikuti juga media sosial kami:
Official TikTok Jubir TV: https://www.tiktok.com/@jubirtv.official
Official Twitter Jubir TV: https://twitter.com/jubirtvofficial
Official Facebook Jubir TV: https://www.facebook.com/official.jubirtv
Official Instagram Jubir TV: https://www.instagram.com/jubirtv.official/
Official DailyMotion Jubir TV: https://www.dailymotion.com/JubirTV
Official SnackVideo Jubir TV: https://sck.io/u/@jubirtv.official/dBrRh2tT
Anda juga dapat mengakses semua tautan di atas melalui linktr.ee Jubir TV: https://linktr.ee/jubirtv.official.
WA Chanel: https://whatsapp.com/channel/0029VadHvNY3GJOrfZyImJ34
#jubirtv #jubirtvnewscom #palabuhanratu #kabupatensukabumi #sukabumi #beritasukabumi #infosukabumi #hallosukabumi #kabarsukabumi #infopalabuhanratu #jawabarat #jabar #news #berita #update #viral #kotasukabumi #trendingtopic #beritaterkini #breakingnews #terbaru #fyp #fyi #koperasimerahputih #jampangkulon
Komentar