Perempuan Mendominasi Produktivitas Tambang Freeport

  • 6 tahun yang lalu
Produktivitas perempuan di pertambangan mineral bawah tanah seperti tembaga dan emas ternyata lebih tinggi ketimbang pria. Freeport Indonesia membuktikan sejak perempuan memiliki peran lebih besar satu tahun terakhir produksi mineral harian naik hampir 50 persen.

Pertambangan industri ini identik dengan alat berat dan dominasi pria. Tetapi tidak dengan tambang bawah tanah yang bersifat basah milik Freeport Indonesia.

Sejak satu tahun terakhir Freeport Indonesia lebih percaya pada perempuan untuk melakukan proses produksi pengerukan mineral bawah tanah yang jauhnya bisa mencapai 4 kilo meter di perut bumi.

Dianjurkan