Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utama
  • 2 hari yang lalu
BANDUNG BARAT, KOMPAS.TV - Pencarian korban longsor di Cisarua, Bandung Barat memasuki hari ke-3. Polda Jabar mulai mengerahkan tim K-9 untuk mempercepat proses pencarian.

Salah satu warga menceritakan detik-detik longsor yang melanda Cisarua, Bandung Barat.

Saat menyelamatkan diri dari longsor bersama anaknya, ia sempat tertimpa reruntuhan rumah.

Ia juga menyaksikan sejumlah keluarga yang terjebak di bawah reruntuhan akibat longsor, namun kesulitan memberikan pertolongan karena terhalang material runtuhan.

Untuk informasi terkini, kita segera bergabung dengan Jurnalis KompasTV, Nico Anggriawan, Juru Kamera Bimo Wicaksana dan pilot drone Denny Yosua di posko DVI Kabupaten Bandung Barat.

Baca Juga Gubernur Dedi Mulyadi Unggah Penampakan Sebelum dan Sesudah Longsor di Bandung Barat | INDO UPDATE di https://www.kompas.tv/regional/646344/gubernur-dedi-mulyadi-unggah-penampakan-sebelum-dan-sesudah-longsor-di-bandung-barat-indo-update

#longsor #bandungbarat #korbanlongsor

_

Sahabat KompasTV, Mulai 1 Februari 2026 KompasTV pindah channel. Dapatkan selalu berita dan informasi terupdate KompasTV, di televisi anda di Channel 11 pada perangkat TV Digital atau Set Top Box. Satu Langkah lebih dekat, satu Langkah makin terpercaya!

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/646362/breaking-news-warga-cerita-detik-detik-selamatkan-diri-saat-longsor-di-bandung-barat
Transkrip
00:00Cara informasi selanjutnya adalah kami akan mencoba bergabung dengan jurnalis Kompas TV
00:05ada Niko Anggriawan dan juga juru kamera Bimowicak sana dan juga pilot drone Denny Yosua
00:11dan selamat siang Niko, Niko.
00:16Hingga siang hari ini seperti apa proses pencarian di sana dan apa kendalian ditemui oleh petugas?
00:21Ya lokasi kami tepatnya berada di posko identifikasi di Desa Pasir Langu, Kecamatan Cisarwa, Kabupaten Bandung Barat
00:34ini masih terus dilakukan proses identifikasi oleh tim di VI Polda Jawa Barat
00:39yang mana kalau bisa saya jelaskan skemanya nanti apabila ada jenazah yang datang dari lokasi pencarian
00:47yang dilakukan oleh tim sehargabungan nantinya akan didatang langsung dari sana
00:51kemudian Reza dan juga saudara setelah datang ke puskesmas di Desa Pasir Langu, Kecamatan Cisarwa, Kabupaten Bandung Barat
01:02nantinya jenazah akan langsung dilakukan proses identifikasi di tempat yang ada di belakang saya ini
01:09dan ini merupakan salah satu tempat tim identifikasi dari Polda Jabar
01:17menggunakan areal dari pondok pesantren Daru Tarvis yang ada di lokasi sekitar Desa Pasir Langu
01:23tentunya setelah jenazah masuk nantinya akan dilakukan pengenalan terlebih dahulu
01:27identifikasi awal lalu kemudian dilakukan pencocokan post-mortem dan antomortem di gedung
01:33maksud kami di tenda orangnya milik BNPB berikut ini
01:37dan apabila sudah cocok post-mortem dan data antomortemnya
01:42nanti jenazah akan dimandikan di tempat yang ada di sebelah kiri visual anda
01:50lalu kemudian setelah dimandikan akan disolatkan baru nantinya akan didatang terlebih dahulu
01:56korban milik ini keluarga siapa baru nantinya akan dikembalikan
02:02dan juga untuk pengumpulan data antomortemnya Reza dan juga saudara
02:07ini ada beberapa keluarga korban yang menunggu proses identifikasi berlangsung
02:15mereka sudah melakukan pengumpulan data antomortem
02:18ini data-data yang ditemukan atau data-data sebelum korban longsor meninggal dunia
02:25dan saya akan coba untuk mewawancarai salah satu keluarga korban
02:31yang ada di salah satu pesantren di desa Pasir Langu
02:40Camata Anci Sarwa Kabupaten Bandung Barat
02:43Ibu selamat siang
02:45siang
02:46Ibu dengan siapa Bu?
02:49Ibu Juleha
02:49Ibu Juleha, Ibu saya atas nama keluarga besar Kompas TV mengucapkan turut berbelah sungkawa atas musibah yang terjadi
02:56dan Ibu saya ingin tanya-tanya sedikit
02:58kejadian yang terjadi pada hari Jumat
03:05lalu ini seperti apa Ibu?
03:08ya pertamanya lihat suara kayak apa yang mau ke bawah
03:13pas lihat si A'a bilang A'a lihat itu di luar ada apa
03:18pas gitu air kelihatannya air lagi nyembur
03:22pas gitu saya menyelamatkan anak saya lagi tidur dibangunin
03:28pas gitu langsung bawa anak keluar
03:31tertimpah bangunan di dalamnya
03:34pas langsung lompat ke bawah
03:37pas langsung nyelamat
03:39si A'anya nyelamatin adik yang di atas
03:42susah ketimbang juga
03:43sama bangunan
03:45ada anak kecil
03:46suaminya, istrinya
03:48di rumah itu ada tiga
03:50dia minta tolong
03:51cuma susah ketimbang sama reruntuhan rumah
03:54terus lihat ke bawah
03:56ada anak-anak suami
03:59istri tiga minta tolong juga
04:01cuma gak keselamatkan
04:03yang keselamatinya
04:04arsa kelihatannya jadi itu ke atas genteng
04:09diselamatin sama si A'a
04:11pas gitu udah lari
04:14ada lagi timbun apa ya
04:16kayak air gitu
04:21lari langsung ada suara lagi
04:24itu kedengarnya suaranya 6 kali
04:27udah segitu
04:28langsung ke saya
04:29sembunyi di dalam kandang
04:34di dalam kandang
04:37terus udah segitu
04:39gak ada kelihatan apa lagi
04:41kejadian mohon maaf Ibu
04:43terjadi di pukul berapa Ibu?
04:45pukul 2
04:46langsung habis
04:47pukul 2 langsung habis
04:49disana
04:49belum saya jauh juga
04:51udah si rumah
04:53udah rata
04:54jadi saya
04:55kelihatan ke belakang
04:57ah udah ini rumah saya
04:59udah habis
05:00langsung pergi
05:01berlompatan sama si anak
05:02saya mau genong-genong
05:04anak kecil
05:04anak saya ya
05:05anak saya yang satu
05:07lari-lari
05:08terus si A'a
05:09itu tep
05:10ber8 orang
05:12si A'a bawa si arsa
05:13yang kecil
05:14lari-lari
05:15udah disitu ada
05:16ada
05:18saung-saung
05:19disitu sembunyinya
05:21Ibu mohon maaf berarti
05:24dari cerita yang Ibu
05:25sampaikan
05:25apakah ada
05:26keluarga yang
05:27meninggal
05:29atau yang saat ini
05:29masih belum ditemu
05:30ada
05:31adik saya
05:32adik saya
05:33yang belum ketemu
05:35anaknya dua
05:36anaknya satu
05:37ibunya
05:38bapaknya
05:39adiknya yang
05:41di bawah
05:41belum ketemu
05:42anak satu
05:43istri
05:45bapaknya
05:46jadi enam
05:47belum ketemu
05:48semua itu
05:49adik-adik belum
05:51saat ini
05:53dari
05:54tim relawan
05:55atau tim
05:55yang mengidentifikasi
05:57sudah menyerahkan
05:58apa saja Ibu?
06:00ke saya
06:00belum menyerahkan
06:01apa-apa
06:02cuman
06:02dari
06:03pihak kan
06:05saya
06:05ngusinnya di
06:06desa Bojongkoneng
06:07cuman
06:08ada
06:09warga yang
06:10ngasih
06:10pakaian
06:11sama makanan
06:13sama beras
06:14udah segitu aja
06:16Ibu
06:17kita harapkan
06:18semuanya
06:19bisa kembali normal
06:20keluarganya
06:21ditemukan
06:22semoga
06:23semuanya
06:24sehat kembali
06:25seperti
06:25semoga Ibu
06:25terima kasih
06:26Ibu Juleh
06:27atas waktunya
06:28bersama Kopas TV
06:28kami turut berduka cita
06:29sedalam-dalamnya
06:30terima kasih Ibu
06:31ya
06:32ya Reza
06:34proses identifikasi
06:35masih berlangsung
06:36tadi kami
06:36konfirmasi kepada
06:37Polda Jawa Barat
06:39bahwa ada
06:40sekitar 17
06:40jenazah
06:41yang sudah
06:42teridentifikasi
06:42tentunya
06:43kita harapkan
06:44proses identifikasi
06:45bisa terus
06:46bisa cepat
06:47kembali ke
06:49Anda Reza
06:50baik
06:50Niko kita juga
06:52berharap
06:52sampaikan
06:53duka cita kami
06:54tim Kopas TV
06:55kepada keluarga korban
06:56yang saat ini juga
06:57masih mengumpulkan
06:58data-data
06:59kepada tim
07:00di Polda Jawa Barat
07:01terima kasih
07:01jurnalis Kopas TV
07:02Niko Anggriawan
07:03melaporkan langsung
07:03dari Kabupaten Manung Barat
07:04Jawa Barat
07:05dan saudara
07:06kita juga telah
07:07bergabung
07:08dengan kepala staf
07:09TNI Angkatan Udara
07:10Marsikal TNI
07:10Muhammad Tony Harjono
07:11selamat
07:13siang
07:15dan saudara
07:33kita juga tadi
07:35mendengar bersama
07:37bahwa tadi
07:44masih ada puluhan
07:45dari korban
07:46yang masih dicari
07:48di
07:49Kabupaten Bandung Barat
07:51dan
07:52ini memasuki
07:53hari ketiga
07:53pencari korban longsor
07:54pasir lau
07:55Kabupaten Bandung Barat
07:56Timsar
07:56juga
07:57terus
07:58mengerahkan
08:00ada anjing pelacak
08:01alat berat
08:01juga ditambah
08:02menjadi 9 unit
08:03untuk mencari korban
08:05longsor
08:05di Bandung Barat
08:06Jawa Barat
08:07atas izin
08:16Bapak Menhan
08:17dan Bapak Lima
08:18saya memang
08:20menyampaikan
08:21terkait dengan
08:22kejadian
08:23bencana alam
08:25yang terjadi
08:25di Jawa Barat
08:26di desa
08:27Soreang
08:28memang
08:29terdapat
08:3123 anggota
08:32marinir
08:33yang
08:34tertimbun
08:35longsor
08:36saat ini
08:37sudah diketemukan
08:38baru
08:39dan yang
08:46lainnya
08:46belum ditemukan
08:47masih
08:49diadakan
08:51upaya
08:52pencarian
08:53terus
08:53sampai sekarang
08:55alat berat
08:55memang belum bisa
08:56masuk
08:56karena kondisi
08:57cuaca
08:57dan jalan
08:59yang kecil
08:59tapi ini
09:01kita akan
09:01terus
09:02melaksanakan
09:02pencarian
09:03dengan
09:03teknologi
09:05dengan drone
09:06dan menggunakan
09:08thermal
09:08dan juga
09:10dengan anjing
09:10pelacak
09:11mungkin itu
09:12yang bisa saya
09:12sampaikan
09:13terkait
09:14memang
09:17mereka
09:18sedang
09:18melaksanakan
09:19latihan
09:20pratugas
09:21untuk
09:22dikirim
09:23ke
09:24melaksanakan
09:25pamperbatasan
09:26RIPNG
09:28memang dilaksanakan
09:31dilatihannya
09:31di sana
09:32dan saat itu
09:33memang kondisinya
09:34hujan
09:35lebat
09:36selama
09:37hampir
09:38dua malam
09:39hujan terus
09:40mungkin itu
09:41yang mengakibatkan
09:42terjadinya
09:42longsor
09:43dan itu
09:44menimpa
09:44penduduk
09:45satu desa
09:46dan
09:46kebetulan
09:48ada prajurit
09:49kita yang sedang
09:49berlatih di sana
09:50maki
09:51Sub indo by broth3rmax
Komentar

Dianjurkan