Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utama
BANDUNG BARAT, KOMPAS.TV - Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Pratikno mengatakan penanganan bencana longsor di Bandung Barat terbagi ke dalam lima kluster.

Prioritas utama adalah pencarian warga yang hilang.

Menko PMK Pratikno memastikan penanganan bencana longsor terbagi ke dalam lima kluster.

Pembahasan rencana relokasi juga dilakukan pemerintah bersama pemkab setempat.

Pemerintah menyiapkan skema relokasi bagi 30 rumah yang rata diterjang longsor di Kampung Pasir Kuda dan Pasir Kuning, di Kabupaten Bandung Barat.

Pemerintah juga menyiapkan skema penanganan bagi warga yang saat ini berada di lokasi pengungsian sementara.

Baca Juga Tim Gabungan Kembali Evakuasi 4 Kantong Jenazah dari Lokasi Longsor di Bandung Barat di https://www.kompas.tv/regional/646325/tim-gabungan-kembali-evakuasi-4-kantong-jenazah-dari-lokasi-longsor-di-bandung-barat

#longsor #bandungbarat #relokasi
_

Sahabat KompasTV, Mulai 1 Februari 2026 KompasTV pindah channel. Dapatkan selalu berita dan informasi terupdate KompasTV, di televisi anda di Channel 11 pada perangkat TV Digital atau Set Top Box. Satu Langkah lebih dekat, satu Langkah makin terpercaya!

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/646340/pemerintah-siapkan-skema-relokasi-30-rumah-korban-longsor-bandung-barat-jmp
Transkrip
00:00Informasi lain, Saudara Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Pratikno
00:05mengatakan penanganan bencana longsor di Bandung Barat terbagi di dalam lima klaster.
00:11Prioritas utama adalah pencarian warga yang hilang.
00:20Menko PMK Pratikno memastikan penanganan bencana longsor terbagi ke dalam lima klaster.
00:26Pembahasan rencana relokasi juga dilakukan pemerintah bersama PMKAP setempat.
00:37Dan kami saat ini mengutamakan yang pertama adalah penyelamatan jiwa.
00:45Karena itu kita melakukan operasi SAR 24 jam longstop.
00:50Tadi Bapak Wafres juga sudah membahas dengan Pak Wakub dan dengan Pak Bupati.
00:57Dan kami juga mengalami rencana relokasi untuk menghindari campur susulan.
01:05Ini identifikasi lahan dan lain-lain tadi sudah diminta untuk segera dilakukan.
01:11Pemerintah menyiapkan skema relokasi bagi 30 rumah yang rata diterjang longsor di Kampung Pasir, Kuda,
01:21dan Pasir Kuning di Kabupaten Bandung Barat.
01:24Pemerintah juga menyiapkan skema penanganan bagi warga yang saat ini berada di lokasi pengungsian sementara.
01:29Skema relokasi, baik relokasi terpusat, nanti pemerintah Kabupaten dan provinsi akan mencari lahan.
01:43Tadi wanti-wanti Bapak Wafres juga cari lahan yang betul-betul aman.
01:48Di tengah-tengah kita juga ada badan geologi, ada pusat, kepala pusat mitigasi bencana geologi, ada juga di sini.
01:57Tentu beliau juga akan melihat mana-mana titik yang masih aman.
02:03Kemudian yang masyarakat yang tidak terdampak langsung tetapi di lokasi yang rawan,
02:09itu pun akan ditindaklanjuti apakah masih boleh tinggal di situ meskipun sekarang tidak terkena longsor,
02:16tetapi tinggal nunggu waktu itu pun harus di lokasi.
Komentar

Dianjurkan