00:00Saudara Menteri Keuangan Purbaya Yudi Sadewa merespons peringatan dari bekas wakil Menteri Ketenagakerjaan Immanuel Ebenezer alias Noel
00:09untuk berhati-hati karena akan bernasib sama dengan dirinya yang ditersangkakan KPK.
00:17Menkyu Purbaya menilai kecil kemungkinan dia akan bernasib sama seperti Noel.
00:22Purbaya menegaskan tudingan tersebut tidak memiliki dasar selama dirinya tidak menerima uang di luar gaji resmi sebagai pejabat negara.
00:52Dan saya nggak tahu kenapa Noel yang ngomong seperti itu. Mungkin dia sebelah sama gue juga, saya nggak tahu.
01:00Tapi, kes seperti itu di saya mungkin amat kecil kemungkinan terjadi, kecuali saya mulai terima uang di luar gaji.
01:10Saudara ekswakil Menteri Ketenagakerjaan Immanuel Ebenezer sebelumnya memperingatkan Menteri Keuangan Purbaya Yudi Sadewa
01:16soal potensi Purbaya akan bernasib sama dengan dirinya yang kini jadi tersangka KPK.
01:21Noel bilang kebijakan dan agenda sidak yang selama ini dilakukan Purbaya mengusik kepentingan pengusaha-pengusaha gelap
01:28termasuk tindakan keras Purbaya yang melarang impor baju bekas, drifting ilegal beberapa waktu lalu.
01:34Cuma mengingatkan buat Pak Purbaya, karena apa yang dilakukan Pak Purbaya ini mengganggu pesta poranya para bandit dari publik ini.
01:43Kalian bisa tahu, siapa yang main pasar gelap? Siapa yang main baju-baju yang gelap-gelap itu tuh?
01:50Berarti yang kena sidak sama Pak Purbaya soal trikting kemarin ada Pak Purbaya?
01:53Oh iyalah, pastilah.
01:55Bang, artinya Pak Purbaya harus waspada?
01:57Harus waspada, karena dia akan dinoelkan.
Komentar