KOMPAS.TV - Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman, mengumumkan temuan beras impor ilegal sebanyak 250 ton di Sabang, Aceh.
"Kami terima laporan tadi sekitar jam 2 bahwasannya ada beras masuk di Sabang itu 250 ton tanpa izin dari pusat, tanpa persetujuan pusat," ujar Menteri Pertanian Amran Sulaiman, Minggu (23/11/2025).
Baca Juga Mentan Amran Cerita Ditelepon Prabowo Malam-Malam, Bahas Harga Ayam dan Telur di https://www.kompas.tv/nasional/632896/mentan-amran-cerita-ditelepon-prabowo-malam-malam-bahas-harga-ayam-dan-telur
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/632988/full-mentan-amran-bongkar-250-ton-beras-impor-masuk-ke-indonesia
Jadilah yang pertama berkomentar