00:00Di Padang, puluhan anggota BNNP Sumatera Barat, Direkturat Resersi Narkoba Polda Sumatera Barat dan Polresta Padang,
00:19mengerbak salah satu kampung di Kecamatan Padang Barat, Kota Padang.
00:22Delapan orang ditangkap saat transaksi narkoba.
00:25Tujuh di antaranya positif menggunakan narkoba setelah dilakukan tes urin.