Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utama
CILEGON, KOMPAS.TV Menteri ESDM, Bahlil Lahadalia mengaku gugup hingga salah menyebut Menteri Sekretaris Negara, Prasetyo Hadi sebagai Menteri Dalam Negeri saat memberi sambutan acara peresmian Pabrik Lotte Chemical Indonesia, Cilegon, pada Kamis (6/11/2025).

"Mohon maaf. Yang saya hormati Menteri Dalam Negeri Pak Prasetyo Hadi. Bahaya, saya bisa kacau ini," ujar Menteri ESDM, Bahlil Lahadalia.

"Pak Sekretaris Negara Bapak Prasetyo Hadi, Pak Menlu Bapak Sugiono. Ini gugup saya, Pak," lanjutnya.

Mendengar hal itu, Presiden RI, Prabowo Subianto dan Mensesneg Prasetyo Hadi sempat saling pandang.

Baca Juga Prabowo Tegaskan Semua Pihak Harus Dukung Investasi Asing: Tak Boleh Ada yang Ganggu di https://www.kompas.tv/nasional/628468/prabowo-tegaskan-semua-pihak-harus-dukung-investasi-asing-tak-boleh-ada-yang-ganggu

#presidenprabowo #peresmian #lottechemical #cilegon

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/628473/ekspresi-presiden-prabowo-saat-bahlil-lahadalia-salah-sebut-menteri-prasetyo-hadi
Transkrip
00:00bismillahirrahmanirrahim
00:05assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
00:11shalom
00:13om swasyatsu
00:15namo budaya
00:17salam kebajikan
00:19yang sama-sama kita hormati
00:21kita bangga kita cintai
00:23Presiden Republik Indonesia
00:25Bapak
00:27Prabowo Subianto
00:29Bapak Ibu semua
00:33Bapak Presiden
00:35kami ucapkan banyak terima kasih
00:36karena
00:38hari ini
00:40saya semalam disini, saya sampaikan kepada
00:43teman-teman dari Lote
00:44ya berdoa saja
00:46untuk Bapak Presiden hadir
00:48karena memang agenda Bapak Presiden hari ini padat
00:51tapi Alhamdulillah
00:53tadi Bapak Presiden datang kesini
00:55memang ke Heli
00:56sebagai bentuk komitmen
00:58bahwa Indonesia
00:59tidak hanya membuka
01:01karpet merah pada satu negara
01:02tapi pada semua negara
01:04termasuk peluncuran
01:05Lote Korea pada hari ini
01:07yang saya hormati
01:10Pak Mengko Perekonomian
01:13Pak Erlangga Tarto
01:14ini Keto Unggolkar Senior Pak
01:16jadi saya harus
01:17hormati
01:18kalau enggak bahaya saya
01:19yang saya hormati
01:21Pak Rosal Noslani
01:22Menteri Investasi
01:23Lirisasi
01:24Pak Agus Gumiwang Kertasasmita
01:27Menteri Pendustrian
01:29Pak Kapolri
01:31yang saya hormati
01:32bahwa Presiden kami laporkan
01:34proyek ini
01:36sempat
01:37mangkrak
01:38selama 5-6 tahun
01:40kami jadi Kepala BKPM
01:43setelah itu
01:44membuat Satgas Investasi
01:46jadi yang menyelesaikan
01:48masalah tanah ini
01:49adalah
01:50kepolisian
01:52sama Jaksa
01:53jadi karena itu
01:55kontribusi Polri
01:56Jaksa
01:57sangat luar biasa
01:58dan ini banyak yang
02:00masuk sekolah
02:02gara-gara proyek ini
02:03waktu proses
02:04pembangunannya
02:05yang saya hormati
02:08Pak Seskap
02:08Pak Td Indrawijaya
02:11waduh saya salah ini
02:14mohon maaf
02:15yang saya hormati
02:16Menteri Dalam Negeri
02:17Pak Prasetyo Hadi
02:18bahaya saya bisa
02:19kacau ini
02:20Pak Menster Sekretaris Negara
02:23Bapak Prasetyo Hadi
02:25Pak Menlu
02:27Bapak Sugiono
02:28ini gugup saya Pak
02:29Pak Gubernur
02:32Provinsi Banten
02:35Bapak Andrasoni
02:36yang saya hormati
02:37Cermin
02:39daripada
02:40Lote
02:42yang sudah datang
02:43bersama timnya
02:44makasih Pak
02:45atas kehadiran
02:46Bapak
02:47saya ingat betul
02:49mengurus proyek ini
02:50tahun 2020
02:512021
02:5310 kali saya ke Korea
02:54waktu itu
02:56COVID
02:56mengurus Lote
02:58sama LG
02:59satu orang
03:00staff saya
03:01kena COVID
03:02di tahun 2021
03:03dan tinggal di Korea
03:04tapi demi membangun
03:05kebersamaan Korea
03:06dan Indonesia
03:07kita maju terus
03:08pantam mundur
03:09terima kasih
03:15terima kasih

Dianjurkan