Anggota DPRD Jawa Timur dari daerah pemilihan Malang Raya, Puguh Wiji Pamungkas, meninjau pelatihan budidaya sayur hidroponik yang diselenggarakan UPT BLK Wonojati pada Jumat, 14 November 2025.
Kegiatan pelatihan tersebut diikuti warga Pakisjajar, Kabupaten Malang.
Baca berita lengkapnya dengan klik link di bio atau cek story terbaru kami di AboutMalang.com
Jadilah yang pertama berkomentar