00:00Harapan Wahyu Hidayat soal operasional Bus Teranjatim di Malang Raya, ternyata begini dampaknya.
00:06Wali Kota Malang, Wahyu Hidayat memberi sambutan saat peresmian Bus Teranjatim di alun-alun Kota Malang pada Kamis 20 November 2025.
00:14Ia berharap layanan baru ini bisa membantu mobilitas warga, mulai dari perjalanan ke pasar, mal, tempat kerja, hingga sekolah.
00:22Wahyu berharap hadirnya Bus Teranjatim bisa membantu mengurangi kemacetan yang menjadi masalah utama saat ini.
00:28Ia juga memprediksi dampak positif, yaitu berkurangnya penggunaan kendaraan pribadi, sehingga masyarakat mulai beralih menggunakan Bus Teranjatim untuk pepergian.
00:37Tarif Bus Teranjatim dibagi dua kategori, yakni Rp5.000 untuk umum dan Rp2.500 untuk belajar atau santri.
00:45Dengan harga yang terjangkau ini, diharapkan masyarakat Malang Raya dapat memanfaatkan layanan Bus Teranjatim secara optimal.
Jadilah yang pertama berkomentar