Skip to playerSkip to main content
SPORTSHOLIC - Setelah melalui pertandingan yang dramatis, akhirnya Paris Saint-Germain berhasil meraih gelar juara Piala Super Eropa 2025. Yuk simak.



#keidenesia #keidenesiatv @KeidenesiaTV #Sportsholic #supercup #uefasupercup #dembele #SuperCup2025 #PSG #tottenham
Transcript
00:00Usman Dembele jadi man of the match di final Piala Super Eropa 2025.
00:09Setelah melalui pertandingan yang dramatis,
00:11akhirnya Paris Saint-Germain berhasil meraih gelar juara Piala Super Eropa 2025.
00:17Mereka menang dalam drama adu penalti melawan Tottenham di Blue Energy Stadium,
00:20Italia, Kamis, 14 Agustus 2025 dengan skor 4-3.
00:26Hingga menit ke-85, para pemain Tottenham sebenarnya telah unggul lebih dulu
00:29dengan skor 2-0, namun PSG akhirnya bisa menyamakan skor menjadi 2-2 secara dramatis.
00:35Meski gagal mencetak gol dari beberapa peluang yang didapatkannya,
00:38namun penyerahan PSG, Usman Dembele, terpilih sebagai man of the match di partai final tersebut.
00:44Dalam laga ini, Usman Dembele memang tampil ciamik.
00:46Berulang kali, ia membuat repot pertahanan sepurs.
00:51Ia bahkan tak segan turun ke lini tengah untuk menjemput bola
00:53sekaligus menciptakan ruang bagi rekan-rekannya di lini serang.
00:55Lewat asisnya, gol kedua PSG yang dicetak Goncalo Ramos
01:00akhirnya sukses menyamakan kedudukan dan memaksa Tottenham adu nasib di adu penalti.
01:06Tak hanya itu, saat adu penalti Dembele yang jadi penendang ketiga PSG
01:09juga sukses mengubah skor imbang 2-2.
01:13Dengan dua peran krusial tersebut,
01:14Dembele memang layak dinobatkan sebagai man of the match laga PSG versus Tottenham.
01:18Terima kasih telah menonton!
01:31Terima kasih telah menonton!
Be the first to comment
Add your comment

Recommended