Gunung Merapi Erupsi, Jarak Aman 3 Km Dari Puncak

  • 5 tahun yang lalu
Sempat erupsi pada selasa petang (27/8), hari ini (28/8) tak ada aktivitas yang menonjol dari gunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah dan Yogyakarta.



Secara visual, gunung Merapi juga teramati dari pos pantau dimana terlihat asap sulvatara tipis yang keluar dari kawah gunung Merapi.

#Erupsi #Merapi #ErupsiMerapi