Polisi Segera Panggil Rizieq Shihab & Firza Husein

  • 7 tahun yang lalu
Polisi segera memanggil kembali Rizieq Shihab dan Firza Husein terkait kasus penyebaran konten pornografi. Selain memeriksa Rizieq dan Firza, polisi juga akan memeriksa Kak Emma dan istri Rizieq dalam lanjutan kasus penyebaran konten pornografi. Penyidik Polda Metro Jaya terus mendalami kasus ini, sembari mengagendakan pemanggilan untuk keduanya.

Dianjurkan