00:00Intro
00:00Memasuki hari ketiga, pencarian korban longsor di Pasir Lango, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat terus dilakukan.
00:28Keluarga dan kerabat korban tak hentinya datang ke lokasi untuk mengetahui kondisi kerabat mereka yang masih terjebak material longsor.
00:38Warga berharap tim SAR gabungan dapat menemukan dan mengevakuasi seluruh korban longsor yang terjadi pada Sabtu lalu.
00:46Harapan saya itu ya terus terang, jangankan buat yang satu lagi ya saudara, kayaknya itu semua lah, semua itu bisa.
00:56Ya misalnya itu ada berapa ratus korban itu, harapan saya itu ketemu semua gitu.
01:02Hingga Senin Siang, tim SAR gabungan terus melakukan rangkaian proses pencarian korban longsor yang menerjang kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.
01:13Selain 9 unit eskavator, hari ini tim SAR juga mengerahkan 12 anjing pelacak untuk membantu proses pencarian korban.
01:21Fokus pencarian tim SAR dibagi menjadi sektor A1 dan sektor A2 yang merupakan lokasi paling banyak ditemukannya korban pada hari minggu kemarin.
01:33Meski pencarian terus dilakukan, sejumlah kendala juga ditemukan di lokasi.
01:39Selain faktor cuaca, banyaknya warga yang berada di lokasi membuat tim SAR kesulitan.
01:44Untuk potensi longsoran, kami prediksi masih ada Bu, karena seperti kemarin, hari kemarin aja, hari kedua itu ada potensi longsoran dari Makota Longsor.
01:56Yang membuat kami suatu kendala ya, jadi unsur SAR yang ingin membantu itu jadi terkendala oleh penonton-penonton yang berdatangan.
02:04Cuaca mendukung proses pencarian, kami lanjutkan kembali dan kami melakukan pencarian hingga pukul 17.00, kami sepakati.
02:15Sementara itu, Menko Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Pratikno mengatakan,
02:20pemerintah terus berupaya mengutamakan penyelamatan jiwa dalam penanganan longsor yang melanda kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat.
02:30Pratikno bilang, saat ini WAPRES sedang melakukan pembahasan relokasi warga untuk menghindari dampak susulan.
02:38Bapak WAPRES juga sudah membahas dengan Pak Wakub dan dengan Pak Bupati,
02:46dengan kami juga mengalami rencana relokasi untuk menghindari dampak susulan.
02:53Ini kemudian tipikasi lahan dan lain-lain, tadi sudah diminta untuk segera dilakukan.
03:00Penjana longsor terjadi setelah hujan dengan intensitas tinggi mengguyur wilayah Bandung Barat sejak Jumat 23 Januari 2026 lalu.
03:12Kondisi ini memicu longsor besar pada Sabtu Dinihari sekitar pukul 03.00 waktu Indonesia Barat.
03:19Material longsoran disertai aliran banjir bandang dari kawasan permukitan menerjang permukiman warga,
03:27menimbun rumah, merusak infrastruktur, serta memutus akses jalan.
03:32Tim Liputan, Kompas TV
03:35Pencarian korban longsor di Cisarua, Bandung Barat kembali dilakukan tim SAR gabungan.
03:46Selengkapnya soal pencarian korban longsor, kita bergabung dengan Kepala Kantor SAR Bandung,
03:51sudah ada adedian permana.
03:54Selamat petang Pak Kakansar.
03:56Hingga sore hari ini apakah ada tambahan temuan korban Pak Kakansar?
04:02Ya, baik. Kami jelaskan.
04:08Jadi, tadi dari hasil pencarian sampai dengan jam 13.00 itu masih tetap, artinya masih di 29.00 dari Pek.
04:21Artinya setelah jam 13.00 sampai dengan saat ini,
04:26tim SAR gabungan masih terus berupaya mencari korban.
04:30Dan sampai saat ini belum ada update, nanti kami menunggu informasi atau update dari tim yang ada di lokasi.
04:40Pak Ade, kalau untuk pencarian ataupun evakuasi hari ini,
04:47rencananya akan dilakukan hingga pukul berapa, Pak Ade?
04:49Ya, terima kasih.
04:53Jadi, rencana untuk pencarian dari siang tadi hingga sampai sore ini nanti sampai dengan jam 17.00.
05:04Ini adalah situasi tempat ini di lapangan.
05:09Demikian.
05:10Lalu, apakah kami baru saja mendengar ada suara sirine?
05:17Apakah ada informasi terkini terkait dengan suara sirine yang ada di background Anda, Pak Kakansar?
05:23Ya, artinya sirine yang barusan kita dengar yang pertama bahwa itu ambulan yang membawa jenajah atau korban
05:38yang sampai saat ini masih dikonfirmasi, digali informasinya
05:46terkait penemuan jenajah yang langsung oleh tim SAR gabungan dibawa ke tim DPI
05:53Kolda Jabah yang ada di Puskesmas.
05:56Hari ini diinformasikan ada empat kantong jenajah yang berhasil dievakuasi.
06:03Apakah keempat kantong jenajah ini saat ini sudah dibawa untuk dilakukan proses identifikasi ke rumah sakit?
06:12Ya, benar.
06:13Artinya di operasi saat pagi-pagi sampai dengan siang,
06:18kami telah mengikuti rumah masih ada empat body packs yang ditemukan oleh tim SAR gabungan.
06:26yang ada di sektor A, di worksite A1 dan worksite A2.
06:34Jadi jumlah empat body packs sudah kami serahkan ke tim DPI Poli
06:40untuk proses identifikasi.
06:43Demikian, Mbak Sundia.
06:45Pak Kakansar terkait dengan proses evakuasi,
06:48apa saja yang saat ini diterjunkan?
06:51Berapa alat berat, berapa anjing pelacak,
06:54dan apakah ada alat lainnya yang turut diterjunkan untuk membantu proses evakuasi?
07:00Ya, terima kasih, Mbak.
07:04Jadi, akhirnya di kegiatan pencarian hari ini,
07:09kami merujunkan banyak personil dari 2.000 personil yang terdaftar di Tosko, Baksana.
07:18Kemudian, alat berat yang kami gerakan untuk pencarian di hari ini,
07:25alat berat sampai dengan 9 alat berat,
07:29yang saat ini pun kami siapkan ada 3 alat berat
07:32yang akan diturunkan untuk masuk di dalam sektor-sektor yang sudah ditentukan.
07:39Kemudian, juga ada dari penurunkan anjing pelacak,
07:46dan juga alat udara juga di siang telah melakukan
07:51picarian melalui pia udara atau pemantauan dari pia udara,
07:59baik itu pesawat, roteri, big swing, dan drone.
08:06Dua itu drone.
08:07Seperti itu, Mbak.
08:08Untuk penemuan korban hari ini,
08:13ini apakah ditemukan di lokasi yang sama
08:15seperti yang ditemukan pada hari Minggu kemarin,
08:18yakni di lokasi A1 dan A2?
08:21Ya, benar sekali.
08:23Artinya memang kami,
08:25pencarian gabungan berfokus kepada sektor tersebut,
08:29karena memang informasi awal yang diberikan oleh warga atau kepala desa
08:36pada kami, pencarian gabungan,
08:38bahwa banyaknya warga atau pemukiman warga di area sektor A tersebut.
08:48Seperti itu.
08:49Makanya untuk pencarian,
08:51kami fokuskan kepada sektor tersebut.
08:55Di sektor A1 dan A2,
08:59kami juga ingin kembali mengkonfirmasi terkait dengan
09:02adanya korban yang berasal dari Marinir TNI Angkatan Laut.
09:07Hingga sore hari ini sudah ada berapa korban dari TNI AL yang berhasil dievakuasi, Pak Kakansar?
09:13Ya, baik, Pak.
09:16Jadi untuk kami, Pak Karnas, dalam hal ini sebagai living sektor di lapangan terhadap pencarian gabungan,
09:25dalam proses pencarian korban,
09:28untuk identifikasi kami tidak membutuhkan perenangan,
09:33artinya kami mencari, menemukan,
09:37kemudian kami serahkan kepada tim DPI dari Polda Jadar
09:44untuk pelabungan prosesnya.
09:46Jadi nanti dari teman-teman tim DPI yang akan milik proses identifikasinya.
09:53Demikian, Pak.
09:54Apakah juga ada informasi terkait titik lokasi selain A1 dan juga A2
10:01yang paling banyak ditemukan korban?
10:03Ya, jadi setelah kami melakukan asesmen,
10:10artinya sebelum kami melakukan proses pencarian,
10:13kami melakukan asesmen di udara menggunakan biaya Cibron
10:17yang dimiliki oleh Pak Karnas.
10:20Jadi lokasi dari mahkota sampai dengan ke lidah longsoran,
10:31artinya sampai ke titik longsoran.
10:33Kami memetakan sektor-sektor manajah yang diduga
10:39atas laporan dari masyarakat bahwa disini terdapat warga terdampak.
10:47Itulah yang menjadi fokus kami dalam proses pencarian.
10:50Jadi ada penambahan sektor dari sektor A, sektor B,
10:55terus sampai ke sektor C.
10:57Seperti itu, Mbak.
10:58Baik, terima kasih Kak Kansar Bandung,
11:01Ade Dian Permana sudah memberikan informasi di Kompas Petang.
11:04Selamat bertugas kembali Pak Kak Kansar
11:06dan jaga keselamatan Anda dan teman-teman.
11:08Terima kasih.
Komentar