00:00Kami akan mengupdate atau menginformasikan terkait dengan situasi banjir di sejumlah wilayah termasuk salah satunya di Jakarta, Saudara.
00:08Sejumlah titik di Jakarta masih terendam banjir pada Sabtu pagi, salah satunya di Jalan Puri Kembangat, Jakarta Barat.
00:15Banjir membuat pengendara sepeda motor yang melintas harus mengalami kendala mati mesin, sehingga harus didorong oleh pengamudi.
00:23Sejumlah pengendara sepeda motor juga ada yang memilih menggunakan jasa gerobak untuk melintasi banjir.
00:30Kita sudah bersama dengan jurnalis Kompas TV, Saudara Claudia Karla dan Juru Kamera Arief Rahman yang akan melaporkan banjir di kawasan Puri Kembangat, Jakarta Barat.
00:46Selamat siang, Karla.
00:49Bagaimana situasi terkini banjir di sana? Apakah sudah mulai ada penurunan air?
00:56Selamat siang, Putu dan juga Saudara.
01:01Hingga saat ini memang untuk kondisi ketinggian air ini sudah menurun dibandingkan dengan pukul 6 pagi tadi,
01:08di mana ketika pukul 6 pagi tadi ini ketinggian air di antara 20 hingga 40 cm,
01:14namun saat ini ketinggian air mencapai 20 hingga 40 cm.
01:19Dan ketinggian air meskipun sudah menurun ini masih menimbulkan sejumlah kendala di antaranya ini.
01:25Seperti yang terlihat di belakang saya saat ini, ini memang terlihat ada sedikit hambatan di arusol lintas,
01:32di mana karena kendangan ini masih cukup tinggi, sehingga membuat kendangan ini cukup menghambat laju kendaraan,
01:40baik itu kendaraan roda 2 maupun juga roda 4 yang melintasi simpang kembangan selatan ini.
01:45Dikarenakan laju kendaraan yang melambat inilah yang kemudian juga menimbulkan sedikit ada antrian kendaraan,
01:54sekitar 200 meter dari Lampu Merah Jalan Kembangan menuju ke simpang kembangan selatan.
02:00Dan akibat banjir ini, Putu dan juga Saudara ini juga menimbulkan sejumlah kendala lain,
02:05diantaranya tidak sedikit ini.
02:07Kendaraan roda 2 yang akhirnya mengalami mati mesin ataupun mogok akibat nekat menerjam banjir.
02:13Meskipun hingga saat ini Putu dan juga Saudara memang untuk kendaraan roda 2,
02:21ini diperkenankan untuk masuk ke tol lingkar luar Jakarta,
02:26melalui pintu masuk kebangan utara untuk yang hendak mengarah ke Cengkareng.
02:31Namun memang sejumlah kendaraan ataupun pengendaraan sepeda motor ini masih banyak juga yang cukup ragu
02:38untuk melintasi area simpang ini karena takut atau khawatir kendaraannya mengalami mati mesin.
02:45Karena tadi tidak sedikit juga Putu dan juga Saudara kendaraan yang mengalami mati mesin
02:50sehingga harus dibantu, dievakuasi kendaraannya dengan bantuan warga sekitar
02:55maupun juga petugas yang ada di sini di mana sejak tadi pagi.
02:59Untuk petugas yang ada di sini ini ada petugas SDA lalu kemudian ada polisi lalu lintas
03:04lalu kemudian juga ada Satpol PP yang bersiaga menjaga agar kondisi di sini dapat agak lebih kondisif dibandingkan dengan sebelumnya.
03:15Dan memang yang menjadi kendaraan putu dan juga Saudara walaupun hari ini
03:19pihak SDA dari Jakarta Barat ini telah mensiagakan empat pompa apung
03:26namun baru dua yang dapat dioperasikan karena memang ini kendalanya ketinggian air di Kali Angke ini masih cukup tinggi
03:34sehingga menyulitkan juga untuk dapat menyedot dan mengalirkan gedangan air yang ada di Simpang Kembangan Selatan ini
03:40ke arah Kali Angke yang ada di dekat sini.
03:44Inilah kemudian yang menjadi beberapa hambatan yang terjadi di Simpang Kembangan Selatan
03:51di mana hingga saat ini juga pasti menimbulkan hambatan arus lo lintas
03:56lalu juga menimbulkan mati mesin pada sejumlah kendaraan yang ada di sini
04:03sehingga tidak hanya dibantu evakuasi oleh warga sekitar
04:06namun juga dibantu dinaikkan di atas kerobak untuk dapat melintasi banjir ini.
04:12Dan terkait dengan jumlah kendaraan ataupun jumlah pompa air maksud kami yang dioperasikan ini baru dua
04:21sehingga tadi dari pihak SDA juga belum dapat memastikan ini gendangan air ini kapan dapat surut secara sepenuhnya
04:29mengingat ini juga dipertimbangkan curah hujan yang masih tinggi dan juga debit air di Kali Angke yang masih tinggi
04:38dan seperti yang terlihat saat ini putus dan juga saudara ini salah satu pengendara sepeda motor yang motornya tadi
04:45sempat mengalami mati mesin sehingga harus dibantu dinaikkan ke atas kerobak untuk dapat melintasi
04:53gendangan air di Kuri Kembangan
04:57Dapatnya di Simpang, Kebangan Selatan yang ada di wilayah Jakarta Barat ini
05:04Karena tadi Anda sampaikan bahwa tingginya gendangan air 20 sampai dengan 40 cm
05:12Di satu sisi tentu ini berdampak begitu ya pada arus lalu lintas di sana
05:16Apakah ada diskresi dari polisi untuk kemudian mengalihkan kendaraan-kendaraan
05:21baik itu roda 4 ataupun juga roda 2 untuk melintasi area yang lain bukan jalan yang ini, Carla?
05:31Baik putus dan juga saudara kalau untuk yang mengarah ke arah Cengkareng ini
05:36Sementara dialihkan untuk ke sisi yang sejatinya atau seharusnya ini dari arah Cengkareng menuju ke arah Puri Kembangan
05:45Didapat dilalui dua arah khusus untuk sepeda motor
05:48Ini bisa dialihkan ke area seperti yang terlihat saat ini di kamera
05:54Di mana ini ada dua arus kendaraan lalu lintas dari kendaraan sepeda motor yang mau menuju ke arah Cengkareng
06:00Lalu kemudian ada arus dari Cengkareng yang mau menuju ke arah Kembangan
06:05Ini adalah untuk mengantisipasi agar tidak terjadi kepadatan di kolong Simpang Kembangan Selatan
06:12Karena mengingat apabila kendaraan sepeda motor ini tetap melintasi area kolong
06:17Ini dikhawatirkan lebih banyak lagi kendaraan sepeda motor yang mengalami monggok
06:22Karena memang ketinggian persis di bawah kolong flyover ini
06:25Ini lebih tinggi dibandingkan sisi yang saat ini sedang terlihat
06:29Sehingga saat ini memang diarahkan untuk pengendaraan sepeda motor yang mengarahkan ke Cengkareng
06:35Mengarah ke Cengkareng ini sedikit melawan arah sekitar 200 meter
06:39Sebelum akhirnya memasuki pintu tol Kembangan Utara
06:42Kan terakhir Anda sampaikan bahwa ada dua pompa yang sudah digunakan
06:50Tapi ini juga tidak cukup efektif karena kali angke ini masih cukup tinggi
06:54Kalau sampai dengan saat ini memasuki pukul 12 situasinya bagaimana di kali angke
06:59Apakah debitnya masih cukup tinggi juga?
07:01Singkat saja Carla
07:02Baik putri dan juga saudara untuk di kali angke terakhir
07:09Ini memang dari pihak SDA mengatakan masih cukup tinggi
07:12Sehingga akhirnya untuk pemompaan ini belum bisa dapat dilakukan maksimal
07:18Namun untuk mengetahui ketinggiannya berapa
07:20Nanti kami masih menunggu kepala satuan dari suku dinas SDA
07:25Yang akan memberikan informasi lebih lanjut
07:27Kami masih menantikan informasi terkait hal tersebut putus
07:30Oke baik terima kasih Claudia Carla
07:33Jurnalis Kompas TV dan juga Juru Kamera Arief Rahman
07:36Melaporkan langsung dari Puri Kembangan
07:38Sampai dengan saat ini situasinya air masih cukup tinggi
07:4220 sampai dengan 40 cm
07:43Dan mengakibatkan adanya kepadatan
07:47Ataupun juga kendala di jalanan
07:50Baik itu kendalaan roda 4 dan juga roda 2
07:53Terima kasih
Komentar