00:00Dan ingin mengupdate terhadap Anda terkait dengan informasi terkini di lokasi,
00:04kita sudah terhubung dengan jurnalis Kompas TV, ada Ahmad Fadila.
00:08Fadil, informasi terkini di sana bagaimana terkait dengan penanganan bencana,
00:13apakah sudah terlihat tim dari baik Kapolres Cimahi maupun dari tim BPBD sudah di lokasi kah?
00:19Terima kasih.
00:50Dan memang hingga siang ini masih terus dilakukan upaya pencarian di lokasi titik yang diduga banyak wadah yang tertimbun.
00:59Kalau berdasarkan data dari desa Pasir Langu,
01:04di mana total dalam musibah ini mencapai 111 orang dengan rincian 6 orang meninggal dunia,
01:15kemudian 21 orang selamat dan 84 masih dalam pencarian.
01:21Memang sampai saat ini kita masih terus menunggu data Pasir dari berpihak yang terkait.
01:26Tapi memang informasi yang saya terima itu sekitar 111 yang menjadi korban di dalam musibah ini.
01:32Tapi sekitar tadi 10 menit yang lalu di tempat pagi 1 orang warga dalam kondisi meninggal dunia.
01:40Baik.
01:41Fadil, penglihatan Anda apakah memang warga di sekitar sana sudah mencoba untuk melakukan evakuasi mandiri terlebih dahulu?
01:50Dan apakah ada kesulitan yang dilihat di sana, Fadil?
01:54Ya, memang sejak pagi hari ataupun beberapa jam setelah kejadian,
02:01karena jadikan-jadikan longsor ini terjadi sejak pukul 3 pagi,
02:05disebabkan oleh cita-cita sejadian yang cukup tinggi di dalam beberapa hari di kawasan Jaro ini.
02:12Dan mulai pagi tadi, warga sudah melakukan evakuasi mandiri,
02:16dan berhasil bukan sekitar warga yang diduga tertimbun longsor,
02:22dan langsung dibawakan ke kantar desa Pasirangu untuk dilakukan proses identifikasi.
02:27Dan memang dalam pengamatan saya sejak tiba tadi bahwa proses pencarian ini pun memang agak terbilang cukup sulit
02:36di karena medan longsor yang cukup panjang dan saat ini pun memang sering beberapa kali terjadi hujan
02:44juga rawan terjadi adanya longsor kesulitan.
02:47Baik.
02:47Fadil, kalau kami boleh tahu ini di belakang Anda cukup banyak warga yang menunggu
02:54atau mungkin sedang melihat, bisa dijelaskan kepada kami,
02:57apakah warga yang ada di belakang Anda ini sedang menunggu mungkin alat berat
03:01yang sedang akan digunakan nantinya untuk proses evakuasi atau sedang bagaimana, Fadil?
03:07Ya memang kalau banyak warga yang mendatangi lokasi longsor ini dikatakan memang ada sebagian warga yang penasaran
03:16terhadap lokasi longsor ini terjadi dan kedua ada memang ada warga ataupun yang ingin mencari sanak keluarga
03:23yang diduga menjadi korban dalam peristiwa longsor ini.
03:27Dan untuk proses evakuasi atau pencarian korban itu dilakukan secara manual
03:33dikatakan akses menuju lokasi ini itu tidak bisa dilalui ataupun dilewati banyak kendaraan dengan kapasitas besar.
03:43Artinya tidak bisa membawa alat berat sehingga proses pencarian itu dikatakan manual
03:48menggunakan alat seadanya dengan berdasarkan informasi tingkatan apakah kesehatan korban yang juga tidak menjadi korban.
03:58Baik, Fadil bisa Anda pastikan ke kami sekali lagi terkait dengan kondisi kampung di sekitar lokasi terdampak
04:07apakah memang sudah dilakukan evakuasi untuk warga-warga di sana dipindahkan ke lokasi yang lebih aman
04:13karena ditakutkan terjadinya tanah longsor susulan?
04:17Ya memang pas kekejadian longsor itu para warga di sekitar area lokasi longsor sudah ada yang di evakuasi ke kador resa
04:25untuk mengantisipasi hal-hal didadinga terjadinya longsor susulan.
04:29Dan warga pun karena memang berdasarkan informasi itu tepat di belakang saya ini pun
04:36ada rumah yang menjadi tertentu sekitar 30 rumah sehingga juga masih banyak korban yang berada di areal
04:48ataupun di lokasi lokasi longsoran domain tertentu.
04:50Dan bisa boleh segmen di seberang sana, di seberang belakang saya.
04:55Dan persisi warga yang memanfaatkan naat kosong untuk merokokan terdiri dari sayuran.
05:02Dan lokasinya pun memang cukup turam sehingga proses evakuasinya pun agak sedikit terlambat dan agak susah.
05:12Baik. Terima kasih Ahmad Fadila, Jurnalis Kompas TV untuk laporan Anda.
05:16Kami akan menunggu update terbaru terkait dengan penanganan bencana tanah longsor di lokasi Anda saat ini.
05:22Tetap hati-hati. Fadil, terima kasih sekali lagi. Selamat bertugas kembali.
05:25Terima kasih.
Komentar