Skip to playerSkip to main content
DAILY REPORT — Perseteruan antara ADOR dan Danielle, eks member NewJeans, kian memanas.

Setelah resmi mengakhiri kontrak eksklusif Danielle pada 29 Desember 2025 lalu, anak perusahaan HYBE Labels itu kini mengambil langkah hukum serta menuntu ganti rugi. Berikut informasi lengkapnya.

👉 Baca selengkapnya di www.keidenesia.tv (Link di bio)

#KeidenesiaTV #Viral #Trending #Newjeans #Danielle

Category

People
Transcript
00:00Tak tanggung-tanggung, Ador gugat Daniel ex-New Jeans 500 miliar rupiah.
00:07Perseteruan antara Ador dan Daniel ex-member New Jeans kian memanas.
00:13Setelah resmi mengakhiri kontrak eksklusif Daniel pada 29 Desember 2025 lalu,
00:20anak perusahaan Hype Labels itu kini mengambil langkah hukum.
00:24Ador secara resmi mengajukan gugatan ganti rugi sebesar 500 miliar rupiah
00:28terhadap Daniel, anggota keluarganya, serta mantan CEO Ador, Min Hee Jin pada selasa 30 Desember 2025.
00:38Gugatan tersebut telah didaftarkan dan ditangani oleh Divisi Perjanjian Perdata ke-31 Pengadilan Distrik Pusat Seoul.
00:45Permasalahan ini bermula ketika anggota New Jeans menuntut pengaktifan kembali mantan CEO Min Hee Jin
00:51yang sebelumnya diberhentikan akibat konflik dengan Hype.
00:54Perselisihan kemudian berkembang hingga para member mengumumkan pemutusan kontrak sepihak terhadap Ador pada November tahun lalu.
01:02Ador tak tinggal diam.
01:03Mereka balik mengajukan gugatan untuk mengonfirmasi keabsahan kontrak eksklusif New Jeans.
01:08Pada Oktober lalu, pengadilan memutuskan bahwa kontrak eksklusif tersebut tetap sah dan berlaku hingga 2029.
01:15Pada Oktober lalu, pengadilan memutuskan bahwa kontrak eksklusif tersebut tetap sah dan berlaku hingga 2029.
01:15Pada Oktober lalu, pengadilan memutuskan bahwa kontrak eksklusif tersebut tetap sah dan berlaku hingga 2029.
Be the first to comment
Add your comment

Recommended