00:00Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan memulai reservasi jalan akses Simpang Pelabuhan Tanjung Api-Api
00:05menuju TPI Sungsang di Banyu Asin.
00:09Pembangunan ini sebagai peningkatan infrastruktur kawasan pesisir.
00:14Pada tahap pertama peningkatan jalan Simpang Pelabuhan Tanjung Api-Api menuju TPI Sungsang di Banyu Asin
00:20dikerjakan sepanjang 1 km dari total rencana 3,6 km.
00:24Jalan akan ditinggikan sekitar 90 cm dengan lebar 7 meter.
00:28Menggunakan anggaran APBN lebih dari 33 miliar rupiah.
00:32Teknologi mortar busa dipilih untuk mengantisipasi kondisi tanah yang labil di kawasan tersebut.
00:37Jadi perlu kita ketahui bahwa ini daerahnya adalah daerah yang dengan tanah problematik.
00:43Sehingga tanah ini cenderung terus mengalami penurunan.
00:47Nah kondisi jalan sekarang ini kan sudah existing sehingga jalan tersebut sudah mengalami penurunan yang optimal.
00:53Nah bagaimana kondisi jalan ini bila ke depan bisa lebih stabil lagi yaitu dengan mengganti tanah yang berat dengan tanah yang lebih ringan.
01:03Pembangunan ini menjadi bagian dari program Inpres Jalan Daerah dan sekaligus mendukung pengembangan akses menuju TPI Sungsang,
01:10Pelabuhan Tanjung Carat, serta kawasan industri yang akan berkembang di sekitarnya.
01:14Teknologi yang sebelumnya telah terbukti efektif menjaga stabilitas ruas Tanjung Api-Api.
01:18Sisa peningkatan jalan sepanjang 2,6 km direncanakan dilanjutkan secara bertahap pada tahun berikutnya
01:32seiring evaluasi pemerintah pusat pada usulan lanjutan dari pemerintah provinsi.
01:37Total kebutuhan peningkatan akses menuju TPI Sungsang dan Pelabuhan Tanjung Carat mencapai sekitar 9 km.
01:44Tim Liputan, Kompas TV, Banyu Asin, Sumatera Selatan
01:48Menteri Pertanian Andi
Komentar