Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utama
Prabowo Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional kepada 10 Tokoh,
Termasuk Soeharto

Link terkait:
https://www.suara.com/news/2025/11/10/102857/termasuk-soeharto-prabowo-anugerahkan-pahlawan-nasional-ke-10-tokoh-ini-daftarnya

Presiden Prabowo Subianto menganugerahkan gelar pahlawan nasional kepada 10 tokoh di Istana Negara, Jakarta.

Pemberian gelar pahlawan nasional tersebut berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 116/TK/Tahun 2025 tentang Penganugerahan Gelar Pahlawan Nasional.

Sebelum memberikan gelar, Prabowo memimpin prosesi mengheningkan cipta.

#Prabowo #PahlawanNasional #Soeharto

Host/Video Editor: Nova/Tyas
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
Transkrip
00:00Prabowo anugerahkan gelar pahlawan nasional kepada 10 tokoh termasuk Soeharto.
00:07Presiden Prabowo Subianto menganugerahkan gelar pahlawan nasional kepada 10 tokoh di Istana Negara Jakarta.
00:15Penganugerahan ini didasarkan pada keputusan Presiden Republik Indonesia No. 116 Garing PK Garing Tahun 2025
00:24tentang penganugerahan gelar pahlawan nasional.
00:27Sebelum prosesi penganugerahan dimulai, Presiden Prabowo memimpin mengheningkan cipta.
00:33Ia mengajak seluruh hadirin untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah berkorban
00:39demi kemerdekaan, kedaulatan, dan kehormatan bangsa Indonesia.
00:43Serta agar generasi penerus dapat hidup merdeka dan sejahtera.
00:48Setelah itu, Prabowo menyerahkan gelar pahlawan nasional kepada para ahli waris dari 10 tokoh,
00:55yakni Presiden keempat Republik Indonesia Abdul Rahman Wahid dari Jawa Timur,
01:01Presiden kedua Republik Indonesia Jenderal Besar Soeharto dari Jawa Tengah,
01:06Marsinah dari Jawa Timur,
01:09Muntar Kusuma Atmaja dari Jawa Barat,
01:12Hajah Rahma L. Yunusiyah dari Sumatera Barat,
01:15Jenderal Purna Wirawan Sarwo Edi Wibowo dari Jawa Tengah,
01:21Sultan Muhammad Salahuddin dari Nusa Tenggara Barat,
01:24Syaikona Muhammad Kolil dari Jawa Timur,
01:28Tuan Ronda Haim Saragih dari Sumatera Utara,
01:31dan Zainal Adi Sinsyah dari Maluku Utara.
01:34Terima kasih telah menonton!

Dianjurkan