00:00Saudara antrean panjang truk sampah terjadi di TPA Sampah Cikolotok, Purwakarta, Jawa Barat.
00:06Antrean terjadi akibat rusaknya sejumlah alat berat untuk membongkar sampah.
00:16Beginilah suasana antrean armada pengangkut sampah di TPA Sampah Cikolotok,
00:22Desa Margasari, Kecamatan Pasawahan, Kabupaten Purwakarta, Saudara.
00:27Antrean ini sudah terjadi sejak satu pekan terakhir lantaran sejumlah alat berat untuk membongkar sampah di TPA ini mengalami kerusakan.
00:39Kondisi ini dikeluhkan para sopir truk pengangkut sampah, Saudara.
00:42Selain harus mengantre berjam-jam, mereka juga hanya bisa membuang sampah satu kali dalam sehari.
00:48Padahal normalnya mereka bisa mengangkut sampah hingga dua kali dalam sehari.
00:52Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Purwakarta menyatakan,
00:56sudah meminta Pemda untuk mengganti alat berat yang baru namun masih diproses.
01:00Alat beratnya tidak ada.
01:07Bisa loading.
01:09Mekonyah mati terus.
01:11Lepas itu jadi mengantri panjang, Pak.
01:14Sejak kapan mengantri itu?
01:16Sudah seminggu yang lalu sih, Pak.
01:19Jadi yang aktif satu-satu.
01:20Satu-satu ya?
01:21Alat beratnya.
01:22Jadi tidak ada tempat luk buat sampahnya?
01:24Iya, jadi susah untuk bongkar.
01:27Karena alat beratnya tidak ada.
01:29Sebenarnya kalau alat di lokasi itu ada, cuma ada beberapa yang memang sudah usang, sudah rusak, perlu untuk diupgrade.
01:38Karena satu alat itu tidak cukup untuk memenuhi sekitar 250 ton sampah per hari itu kita kesusahan.
01:48Nah, kalau misalkan ini bisa diselesaikan, permasalahan alatnya mungkin kinerja kita akan lebih cepat juga.