Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utama
JAKARTA, KOMPAS.TV - Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, meninjau lokasi terdampak banjir dan pengungsian di Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat, pada Sabtu (24/01/2026) siang. Saat bertemu korban banjir, Pramono menyampaikan bahwa warga meminta pemerintah untuk mengatasi banjir Jakarta secara serius.

Menanggapi permintaan warga tersebut, Pramono mengatakan telah meminta Suku Dinas Sumber Daya Air Provinsi DKI Jakarta untuk menambah pompa air di kawasan Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat.

Selain itu, Pramono menekankan solusi jangka pendek dan jangka panjang untuk mengatasi banjir Jakarta, yakni melalui normalisasi kali dan modifikasi cuaca.

Baca Juga Gubernur Pramono Anung: Banjir Jakarta Barat Parah Akibat Kiriman dari Tangerang | SAPA MALAM di https://www.kompas.tv/regional/646038/gubernur-pramono-anung-banjir-jakarta-barat-parah-akibat-kiriman-dari-tangerang-sapa-malam

#jakarta #banjir #pramonoanung #banjirjakarta

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/646039/gubernur-jakarta-pramono-ungkap-langkah-pemprov-tangani-banjir-singgung-modifikasi-cuaca
Transkrip
00:00Mana yang mau berubah?
00:04Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, meninjau lokasi terdampak banjir dan pengusian di Rawabuaya, Cengkareng, Jakarta Barat, pada Sabtu siang.
00:13Saat bertemu korban banjir, Pramono mengatakan korban banjir minta agar pemerintah mengatasi banjir Jakarta.
00:20Menanggapi permintaan warga, Pramono bilang telah meminta suku dinas sumber daya air di Provinsi DKI Jakarta
00:26untuk menambah pompa air di kawasan Rawabuaya, Cengkareng, Jakarta Barat.
00:32Selain itu, Pramono menekankan solusi jangka panjang dan pendek untuk banjir Jakarta yakni normalisasi kali dan modifikasi cuaca.
00:46Sumber daya air untuk normalisasi tiga sungai utama.
00:50Yang pertama adalah ciliwung, yang kedua adalah kerukut, yang ketiga adalah cakung lama, untuk segera dilakukan.
01:01Karena tanpa itu, pasti akan terulang kembali.
01:05Maka yang dilakukan dalam jaga pendek adalah modifikasi cuaca, membersihkan seluruh selokan yang ada.
01:12Terima kasih.
01:13Terima kasih.
01:14Terima kasih.
01:15Terima kasih.
Komentar

Dianjurkan