00:00Pembangunan kembali rumah korban bencana di Kecamatan Cisolo, Kabupaten Sukabumi resmi dimulai.
00:07Tanda dimulainya pembangunan tersebut ditandai dengan peletakan batu pertama oleh Menteri Koordinator Pemperdayaan Masyarakat, Muhaimin Iskandar, Kamis 27 November 2025.
00:20Peletakan batu pertama ini dilakukan sebagai bagian dari pembangunan rumah warga yang terdampak longsor dan banjir bandang.
00:26Program pembangunan tersebut merupakan hasil kolaborasi antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, lembaga legislatif, perbankan, pihak swasta, serta sejumlah donatur.
00:41Menteri Koordinator Pemperdayaan Masyarakat, Muhaimin Iskandar, menegaskan bahwa pembangunan rumah korban bencana ini sepenuhnya dilakukan melalui kolaborasi dan sumbangan dari berbagai pihak.
00:51Inilah salah satu model percontohan kerjasama pemerintah dengan seluruh pihak, bisnis, swasta, ibu-ibu, masyarakat, lembaga.
01:07Dalam waktu singkat bisa membangun rumah untuk korban longsor.
01:12Yang kedua, kita jadikan momentum-momentum ini untuk perencanaan dan perlindungan sosial adaptif.
01:21Sehingga masyarakat sudah bisa bersama pemerintah, stakeholders, swasta, masyarakat, tokoh yang peduli
01:29untuk memberikan perhatian terhadap antisipasi dan prediksi bencana yang akan muncul.
01:39Terutama daerah-daerah rawan bencana.
01:42Dalam kesempatan tersebut, Bupati Sukabumi Asep Jafar menyampaikan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah membantu pembangunan kembali rumah bagi warganya.
01:51Selain peletakan batu pertama, rombongan juga meninjau lokasi terdampak bencana.
02:17Pemerintah bersama para mitra menyalurkan berbagai bantuan.
02:21Di antaranya, pembangunan 15 unit rumah lengkap dengan fasilitas listrik dan air bersih,
02:26renovasi 38 rumah, perbaikan jalan lingkungan, bantuan bibit pohon, bronjong, serta ribuan paket sembako.
02:35Dari Kecamatan Cisolo, Kebupaten Sukabumi, Muri melaporkan untuk Jubir TV.
02:38Kecamatan Cisolo, Kebupaten Sukabumi, Muri melaporkan.
02:43Dari Kecamatan Cisolo, Kebupaten Sukabumi, Muri melaporkan.
02:44Dari Kecamatan Cisolo, Kebupaten Sukabumi, Muri melaporkan.
Komentar