00:00Untuk mengetahui perkembangan terkini saudara dari pencarian korban longsor di desa Cibenying,
00:06Cilacap, Jawa Tengah, kita tanyakan langsung pada jurnalis Kompas TV ada Rahma Piliang
00:10dan juru kamera Bimo Wicaksono, ataupun Wicaksana saudara.
00:15Rahma, selamat malam.
00:18Sampai pada malam hari ini, Rahma, ada berapa korban yang sudah ditemukan?
00:22Ya, Gali dan juga saudara, hingga pencarian hari ini, itu sudah ditemukan 13 korban meninggal dunia
00:35dan di hari ini saja itu ditemukan 2 korban meninggal dunia di lokasi atau titik berbeda di lokasi longsor di Kabupaten Majenagini
00:44dan juga dari tim sergabungan menemukan 2 body park dan itu masih diperiksa begitu ya, Gali dan juga saudara
00:51dan total ini dari 46 korban longsor di Kabupaten Majenagini 23 orang dinyatakan selamat
00:59dan sudah mendapatkan perawatan di rumah sakit, 13 orang ini dinyatakan meninggal dan 10 orang masih dalam pencarian.
01:05Kalau kita berbicara bagaimana dengan proses pencarian di hari ini, Gali dan juga saudara,
01:09tadi dimulai sekitar pukul 6 begitu ya dan dihentikan sekitar pukul 5 sore karena sudah mulai turun hujan
01:18dan kita melihat ya, Gali dan juga saudara untuk fokus dari pencarian gitu sudah dipersempit menjadi 4 titik
01:25dimana itu ada di website A1 itu akan mencari 1 korban dan juga website A2 akan mencari 3 korban
01:33begitu juga di website B1 dan B2 itu akan mencari masing-masing 3 korban.
01:38Ini 10 orang ini akan dicari besok dan dari tim sergabungan ini berharap dapat mencari 10 korban besok
01:46dan dapat ditemukan besok di hari kelima pencarian, Gali.
01:50Rama dari 5 titik pencarian kini difokuskan menjadi 4 titik pencarian.
01:55Skema seperti apa yang akan dilakukan? Apakah ada target tertentu untuk menemukan 10 korban yang belum ditemukan, Rama?
02:07Iya, skema dan juga strategi tentunya masih sama ya digunakan oleh tim sergabungan
02:11dengan mengerahkan 21 alat berat atau eskavator dibantu juga dengan 9, maksud kami dengan 17 pompa air dan juga 9 anjing canine.
02:22Nah, kalau kita melihat ya, Gali dan juga saudara sebelum dari alat berat ini atau eskavator ini mencari dan juga menggali longsoran begitu ya, dibantu juga.
02:32Periringan ini dibantu dengan anjing canine yang itu untuk memfokuskan titik pencarian
02:36yang dimana tadi saya sebutkan ada 4 titik pencarian yang sudah difokuskan begitu ya
02:40dan ini akan dikerahkan besok kembali dengan strategi yang sama di hari keempat ini
02:46dan kalau kita melihat, Gali dan juga saudara dari tim sergabungan juga menyebutkan bahwa modifikasi cuaca ini juga sudah dilakukan
02:55dimana kita ketahui bahwa cuaca ekstrim adalah salah satu tantangan dan juga kendala dari pencarian korban longsor di Kabupaten Majenang ini.
03:03Modifikasi cuacanya sudah dilakukan begitu ya, dapat dilihat kalau hari ini yang biasanya hujan di siang hari
03:10tapi dari masa pencarian dari jam 6 sampai jam 5 tadi tidak hujan namun hujan masih turun di sore hari begitu ya
03:18dan untuk mengantisipasi tidak terjadinya banjir seperti malam kemarin dari tim ser ini juga melakukan
03:24atau membuat sodetan di mahkota longsor atau di atas longsoran begitu supaya air-air hujan ini tidak langsung menuju ke bawah
03:33dan juga bisa dialihkan dan tidak terjadinya banjir bandang yang seperti yang terjadi di kemarin sore, Gali.
03:41Baik, terima kasih atas laporan Anda.
03:42Jurnalis Kompas TV, Rahma Piliang langsung dari Cilacam, Jaf Tengah.
03:46Selamat bertugas kembali.
03:47Selamat menikmati.