Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utama
KOMPAS.TV - Bek Persija Jakarta, Rizky Ridho, menjadi sorotan setelah gol jarak jauh yang dicetaknya ke gawang Arema Malang masuk dalam nominasi Puskas Award 2025.

Gol spektakuler itu membuat nama Rizky Ridho diperbincangkan publik dan media sepak bola nasional. Pertanyaan berikutnya: seberapa besar peluang Rizky Ridho meraih penghargaan bergengsi tersebut?

Untuk membedah peluang itu, berikut ulasan KompasTV bersama analis sepak bola, Haris Pardede.

Baca Juga Rizky Ridho Masuk Nominasi Puskas Award 2025, Pengamat: Golnya Memang Cantik di https://www.kompas.tv/olahraga/631094/rizky-ridho-masuk-nominasi-puskas-award-2025-pengamat-golnya-memang-cantik

#rizkyridho #puskasaward2025 #fifa #sepakbola

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/olahraga/631132/blak-blakan-bung-harpa-soal-rizky-ridho-masuk-nominasi-fifa-puskas-award-2025-seberapa-peluangnya
Transkrip
00:00Sebelumnya, FIFA merilis daftar 11 pemain yang masuk dalam nominasi FIFA Puskas Award 2025.
00:09Dalam daftar tersebut, nama Rizky Rido ikut tercantum bersama pesepak bola dunia.
00:14Ia bersaing dengan Lamin Yamal dari Barcelona dan Declan Rice, pemain Arsenal.
00:23Nama back persija Jakarta Rizky Rido jadi perhatian setelah gol jarak jauhnya ke gawang Arema Malang.
00:30Masuk dalam nominasi Puskas Award 2025.
00:33Seberapa besar peluang Rizky Rido meraih penghargaan itu?
00:37Kami akan bahas bersama analis sepak bola Haris Pardede, Bung Harpa. Selamat sore.
00:42Halo, selamat sore.
00:43Bung Harpa, gol yang dicetak oleh Rizky Rido ini kan bisa masuk Puskas Award pasti karena ada alasan.
00:49Dicetak ketika timnya lagi kondisinya 9 pemain, kemudian juga nyaris dari setengah lapangan.
00:54Kalau Anda melihat dari gol itu sendiri, seberapa ciamik sih?
00:56Ya, kalau kita lihat lagi kriteria dari Puskas Award ini secara nggak langsung itu ada beberapa alasan ya.
01:05Salah satu yang saya baca itu ada keindahan, ada estetika di sana.
01:09Nah, kalau kita lihat proses gol dari Rizky Rido ini kan memang cantik ya dari sepertiga lapangan awal malah kalau nggak salah.
01:19Setelah, sorry dari tengah lapangan ya, dari tengah lapangan setelah dia menerima bilap dari awal.
01:26Kemudian dia melihat posisi penjaga gawang arema itu agak sedikit, apa namanya, agak sedikit auto position.
01:31Kemudian dia dengan cerdik dan dengan cepat langsung melepaskan tembakan dari jarak jauh.
01:35Dan untuk mendapatkan momen ini pun bukan hanya cerdik dan cepat dalam berpikir, tapi juga punya kemampuan, skill mumpuni.
01:44Kita lihat bagaimana cara mengambil tembakannya posisi badan ini kan hasil dari latihan mungkin belasan tahun ya.
01:50Dan ini merupakan puncak gunung es dari sesuatu yang positif bagi peserbak bola kita.
01:57Dan saya rasa kalau saya pribadi sih sangat mendukung ya, walaupun ada unsur subjektivitas.
02:03Karena di sana tadi sudah disebutkan ada calonnya juga ada dari Barcelona, Lamine Amal dan juga dari Arsenal, Declan Rice ya.
02:11Kebetulan saya fans rasional juga, tapi kali ini saya sisihkan dengan ner saya, tapi saya akan fokus untuk, bukan akan, bahkan saya sudah memvoting untuk Rizky Ridho.
02:22Tapi Bung Harpa kalau melihat dari daftar nominasi yang lain, sebenarnya bobot penilaiannya kan ini akan dibagi dua.
02:28Ada voting dari supporter, ada juga dari panel. Nah apa sih yang bisa jadi kriteria untuk memenangkan seseorang?
02:36Ya memang kalau untuk fans ini memang agak subjektif ya, kita semua tahu lah.
02:41Karena jujur kalau kita mau lihat goal dekron rice itu, goal free kick dari luar kotak penalti itu juga bagus.
02:46Kemudian ada pemain-pemain lainnya, saya lupa nama-nama, pemain latin, itu juga sebenarnya bagus-bagus juga semua.
02:52Kemudian yang membedakan ya karena kita punya emosional aja dengan Rizky Ridho sebagai back team nasional kita, rata-rata sama lah gitu ya.
03:01Dan saya senangnya juga gini, satu.
03:03Kalau kemarin saya itu sempat mengajak teman-teman juga di Indonesia untuk mendukung Persib Bandung sukses di ACL 2.
03:09Kenapa? Pertama dia mewakilkan Indonesia dan kedua supaya koefisien liga kita naik.
03:15Ya kan impact-nya nanti jatah kita di ACL juga mungkin naik musim depan dan menguntungkan klub lain siapapun nanti yang ada di peringkat tiga besar.
03:22Nah kali ini kalau saya boleh mengajak kita semua juga kali ini dukung Rizky Ridho dari Persija untuk menangkan trofi ini.
03:28Karena nanti bukan trofi tapi gelar individu ya.
03:32Karena yang bangga kan kita-kita juga dan bukan tidak mungkin ini akan sedikit banyak membantu juga.
03:37Misalnya bagi pemain kita yang mau abroad atau mungkin kita sedang mencari lawan di FIFA match nanti.
03:43Mudah-mudahan jadi lebih gampang dan mau tim besar untuk datang ke Indonesia.
03:46Seperti itu.
03:47Berarti ini saatnya mengerahkan kekuatan netizen di Indonesia juga ya Bu Harpa?
03:50Iya dong, iya dong. Ini sesuatu yang positif ya.
03:53Dan the moment of reconciliation ya.
03:55Karena kan biasanya ya beberapa klub ini kan rivalitasnya sangat tinggi ya.
03:59Tapi ada momen kita ini untuk saling mendukung satu sama lain.
04:02Kebetulan berasal dari dua tim yang rivalnya cukup seru juga ya.
04:06Cukup ketat yaitu Bandung dan Jakarta gitu.
04:07Jadi ya ada momento yang bagus diantara fans untuk kali ini menggerakkan kekuatan the power of netizen ini untuk kar yang positif.
04:16Dan yang pasti Rizky Rido harus siap-siap menyiapkan speech dalam bahasa Inggris nanti kalau memang dia menang.
04:22Oke.
04:22Nah Bu Harpa, gimana caranya untuk menjadikan momentum ini juga sebagai motor atau motivasi lebih untuk federasi ataupun juga untuk pemain lainnya.
04:30Untuk bisa semakin mantap nih di sepak bola Indonesia.
04:34Iya.
04:35Ini Rizky Rido menurut saya adalah salah satu pemain yang inspirasional ya.
04:40Dan dia pun mendapatkan inspirasinya beberapa kali, bukan beberapa kali, tapi satu dua kali lah.
04:45Saya pernah interview dia di Hortstop, dia mengatakan banyak juga berdiskusi dengan Jayitses, pemain belakang kita,
04:54yang memang banyak perduet dengan dia kan dalam round 3 kemarin.
05:00Dan itu membuat dia juga lebih matang ya.
05:03Dan saya masih ingat di Midbin kalau saya nggak salah ya, di round 2 itu ketika kita mengalahkan Vietnam 3-0,
05:10itu ada dua kali kalau nggak salah momen Jayitses itu seperti mementorin lah, mementorin Rizky Rido ketika corner.
05:18Jadi mungkin dia kasih tau posisi badan harus begini, harus begini, segala macem gitu.
05:21Jadi dia adalah salah satu pemain yang lahir dari pemindahan grassroots yang cukup bagus dan memang punya bakat.
05:28Dan juga transfer imu dari para pemindahan spora yang kita tahu juga menjadi tulang punggung dari tim nasional kita.
05:34Jadi pasti kalau misalnya dia bisa meraih penghargaan ini, ini bukan sekedar untuk seremonial,
05:39tapi juga bisa membangkitkan motivasi dari mungkin para pemain muda atau mungkin yang masih SSB untuk bisa sesuai Rizky Rido.
05:48Oke, kalau untuk federasi gimana?
05:50Menjadikan momentum ini juga perbaikan federasi, apakah itu memungkinkan?
05:53Saya nggak tahu ya, sampai nggak ya kalau dari sini ya,
05:58maksudnya relatifnya agak susah sih dari kemampuan, ini kan individu soalnya ya.
06:04Tapi yang pasti kalau saya melihat lebih kepada kan suasana belakangan ini kan agak cukup turmoil ya di sepak bola kita.
06:12Kemarin tadi juga ada singgong, ada sempat demo di GBK Arena di Senayan.
06:17Dan mudah-mudahan dengan adanya voting ataupun puska swart ini yang mengikut sertakan Rizky Rido ini sedikit banyak mendinginkan lah.
06:26Suasana sejumlah pihak, ya baik federasi maupun fans juga untuk lebih kondusif dan lebih komunikatif satu sama lain.
06:35Bu Harpa, tapi kalau selain voting, apalagi yang biasanya dipertimbangkan oleh FIFA untuk menentukan nanti siapa yang akan jadi pemenang dari Puskas Award?
06:45Ya, kalau kita lihat di, saya baru baca juga ya, jadi di awal itu kan di panel juga ada ya, panel jadi bekas pemain sepak bola juga ada.
06:53Jadi ini berbeda dengan pemilihan FIFA Award dunia, oh sorry, Ballon d'Or.
07:01Ballon d'Or, itu biasanya dipilih kapten tim Nas, kemudian pelatih tim Nas, dan juga jurnalis gitu.
07:08Kalau di sini ada unsur juga panel, jadi tetap ada saringan atau background dari mantan pemain yang melihat proses gol itu gitu.
07:18Tadi yang saya katakan ada keindahan, ada unsur individu juga, kalau Rizky Rido ini kan individu sekali kan, artinya emang dia karena skill murni skill dia gitu.
07:27Tapi ada juga yang kalau kita lihat, hasil dari kolaborasi, kerjasama 1-2 ini juga ada.
07:33Jadi memang agak subjektif sih, karena ini kan bukan numerik ya, bukan angka.
07:37Kalau kita bola kan jelas, siapa yang mencetak gol lebih banyak itu yang menang, kalau ini enggak gitu.
07:41Jadi, tapi ya, again ini bagian dari entertain mungkin ya, sedikit entertain dari FIFA untuk bisa membuat sepak bola itu lebih rileks lah seperti itu.
07:53Oke, Bung Haris Pardede, Analisa Pak Pula, terima kasih sudah berbagi pandangan bersama kami.
07:58Selalu Bung Harpa.
07:59Sama-sama.

Dianjurkan