00:00Suatu kehormatan dan kebanggaan bagi saya untuk hadir dalam acara istimewa ini.
00:11Saudara-saudara sekalian, kita dengar tadi manfaat daripada pelayanan kereta api.
00:21Dan dalam beberapa hari ini saya berjumpa dengan pejabat-pejabat yang berurusan dengan kereta api, Menko Infrastruktur Saudara Ahaye.
00:42Hari ini saya jumpa dengan Direktur Utama PT KHI dan pejabat-pejabat lain.
00:54Tadi saya intensif dengan Menteri Perhubungan dan baru saja saya naik kereta api dari Manggerai.
01:02Saya sangat terkesan karena waktu saya muda memang saya naik kereta api terus.
01:09Saya ini orang yang paling suka dengan kereta api.
01:17Kereta api dan semua transportasi massal, mass transit sistem itu adalah bagian dari kehidupan masyarakat modern yang sangat strategis dan sangat vital.
01:39Kereta api Indonesia dengan semua sistemnya dilaporkan kepada saya mengangkut penumpang satu tahun 486 juta.
01:56486 juta penumpang naik sistem kereta api kita.
02:05Dan memang sistem kereta api kita ini akan menjadi fokus perhatian dari program pemerintah yang saya pimpin.
02:26Walaupun memang saya sudah sampaikan kepada seluruh jajaran pemerintah bahwa tahun pertama fokus pemerintahan yang saya pimpin adalah mengamankan pangan.
02:43Karena pangan ini adalah yang paling strategis.
02:49Tidak mungkin ada negara kalau makan. Tidak ada.
02:56Dan tidak ada bangsa yang boleh tergantung dengan pangan dari negara lain.
03:02Tidak bisa.
03:03Kalau ada pakar-pakar yang merasa dirinya hebat dan pintar, mau meyakinkan kita bahwa kita boleh tergantung import, itu menurut saya adalah pakar yang sesat pikirannya.
03:24Negara yang merdeka harus bisa menguasai, mengamankan, dan memproduksi makannya sendiri.
03:34Untuk itu fokus.
03:35Alhamdulillah, dengan cepat, pemerintah yang saya pimpin, tim yang membantu saya berhasil.
03:46Kita produksi pangan tertinggi sepanjang sejarah Republik.
03:54Cadangan pangan kita sekarang terbesar cadangan sepanjang Republik Indonesia berdiri.
04:01Kita aman di bidang pangan dan terus akan kita amankan.
04:06Kita juga sekarang menuju suasemada energi.
04:10Perhitungan saya, 4-5 tahun lagi, kita bisa suasemada pangan.
04:18Sesudah itu, tentunya kita harus amankan semua kekayaan kita.
04:24Dan kereta api akhirnya menjadi salah satu faktor membantu rakyat.
04:33Membantu rakyat menengah dan rakyat bawah.
04:38Kalau orang kaya, dia bisa naik pesawat, dia bisa naik.
04:44Tapi rakyat sebagian besar akan merasa manfaat daripada kereta api.
04:50Untuk itu kereta api kita harus, saya kasih petunjuk, akan kita perluas.
04:58Akan kita perbesar.
05:00Untuk Jaboditabek, dirut PT KHI mengatakan harus membuat tambahan gerbong.
05:12Gerbong atau rangkaian?
05:1530 rangkaian.
05:17Rangkaian baru.
05:19Satu rangkaian butuh uang 9 juta dolar.
05:24Benar.
05:27Beliau ajukan.
05:29Totalnya 4,8 triliun.
05:34Benar.
05:37Saya setujui.
05:39Bahkan saya alokasi.
05:43Bahkan beliau ajukan 4,8 T.
05:46Saya setujui.
05:49Tidak.
05:50Tidak 4,8.
05:515 T.
05:52Saya setujui.
05:56Kalau untuk rakyat banyak, saya tidak ragu-ragu.
06:01Uangnya kita hemat.
06:04Tapi kepentingan rakyat di atas segala kepentingan.
06:06Jadi, saudara-saudara, dan saya minta harus dilaksanakan dalam waktu yang sesingkat-singkatnya.
06:15Secepatnya.
06:16Bisa berapa bulan, dirut PT KHI?
06:19Berapa?
06:21Ini didegar loh.
06:236 bulan.
06:25Sudahlah, aku kasih 1 tahun.
06:27Ya kan?
06:29Nanti dia stres.
06:32Nanti dia stres, tidak bisa tidur.
06:34Aku tenang saja.
06:37Kalau kau bisa 6 bulan, oke.
06:39Tapi, 1 tahun harus.
06:41Ini rakyat yang saksi ya.
06:43Jadi, nanti ada tambahan 30 rangkaian baru.
06:49Saya tadi coba.
06:52Bersih.
06:53Nyaman.
06:55AC.
06:56Saya sering di luar negeri.
06:59Kereta api kita ini tidak kalah.
07:01Dengan kereta api.
07:02Dimanapun.
07:08Jadi, kita ini yang sebagai...