Statusku Sebagai Asasin Jauh Lebih Kuat Dari Milik Pahlawan My Status as an Assassin Obviously Exceeds the Hero's 暗殺者である俺のステータスが勇者よりも明らかに強いのだが
Genre: Fantasy, Drama, Romansa, Aksi Tema: Isekai Demografi: Seinen ============================================================================== Target 05: Asasin Tidur di Kasur
Menyeberangi lautan, Akira dan rombongannya kini tiba di panggung baru. Benua Manusia Hewan, Brute. Di sana mereka bertemu Crow, seorang pandai besi dengan kemampuan luar biasa dan seorang penyintas dari regu Pahlawan terdahulu. Ketika Amelia menghadap Crow dengan keteguhan hati, Ia kemudian menceritakan soal "Mimpi Kelam Adrea". Dalam kilas balik seratus tahun yang telah berlalu itu dipenuhi dengan penyesalan Yoru dan dendam Crow yang membara. Amelia kemudian terpojok dalam situasi genting oleh ras Iblis yang muncul tiba-tiba.
Be the first to comment