Skip to player
Skip to main content
Search
Connect
Watch fullscreen
Like
Bookmark
Share
More
Add to Playlist
Report
Inilah Mamasa, Kota Paling Dingin di Pulau Sulawesi
Keidenesia TV
Follow
6 months ago
#keidenesia
#keidenesiatv
#inframe
#mamasa
#kotadingin
#sulbar
#sulawesi
#mamasasulawesibarat
#toraja
INFRAME - Mamasa adalah sebuah kabupaten di Provinsi Sulawesi Barat yang berada di ketinggian sekitar 1.000 hingga 1.900 meter di atas permukaan laut (mdpl). Yuk simak Ulasannya.
Source:
https://www.tiktok.com/@ipmdika/video/7514129387986488632
https://www.tiktok.com/@cerita_mamasa/video/7464249008102411537
https://www.tiktok.com/@harits_the_explorer/video/7479323283108760839
https://www.tiktok.com/@om_itto09/video/7269510653918874885
https://www.tiktok.com/@mamasa_id/video/7335993319165529350?q=kota%20mamasa&t=1750405555131
https://www.tiktok.com/@om_itto09/video/7281572282730908933?q=kota%20mamasa&t=1750405555131
https://www.tiktok.com/@ratu.longi_k/video/7324683003756547333?q=kota%20mamasa&t=1750405555131
https://www.tiktok.com/@cerita_mamasa/video/7493858588717223169?q=kota%20mamasa&t=1750405555131
#keidenesia #keidenesiatv @keidenesiaTV #inframe #mamasa #kotadingin #sulbar #sulawesi #mamasasulawesibarat #toraja
Category
📚
Learning
Transcript
Display full video transcript
00:01
Inilah Mamasa, kota paling dingin di Pulau Sulawesi.
00:07
Mamasa adalah sebuah kabupaten di Provinsi Sulawesi Barat
00:10
yang berada di ketinggian sekitar 1.000 hingga 1.900 meter di atas permukaan laut.
00:18
Pada siang hari, suhu udara di kota ini antara 16 sampai 20 derajat Celcius.
00:24
Sementara pada malam dan dini hari, suhunya bisa turun hingga di bawah 10 derajat Celcius.
00:30
Terutama saat musim kemarau.
00:34
Selain daerahnya yang berada ketinggian,
00:36
letak geografis Mamasa yang dikelilingi oleh pegunungan
00:39
turut berkontribusi dalam menjaga suhu udara tetap rendah.
00:44
Selain suhu yang rendah, kelembapan udara di Mamasa juga relatif tinggi,
00:48
terlebih saat musim hujan.
00:49
Kota ini sering diselimuti kabut tebal, terutama pada pagi dan sore hari.
00:56
Kondisi cuaca dingin juga mempengaruhi pola hidup masyarakat setempat,
00:59
mulai dari berpakaian tebal hingga mengonsumsi makanan dan minuman hangat
01:03
untuk membantu menjaga suhu tubuh.
01:07
Suhu dingin ini menjadikan Mamasa sebagai destinasi wisata menarik
01:11
bagi wisatawan yang ingin menikmati udara segar dan lanskap alam yang masih asri.
01:17
Selain keindahan alamnya, kekayaan budaya dan keramahan masyarakatnya
01:21
juga menjadi daya tarik utama Mamasa
01:23
sebagai destinasi wisata yang unik dan menarik minat para wisatawan.
01:29
Terima kasih telah menonton!
01:31
Terima kasih telah menonton!
01:33
Terima kasih telah menonton!
Be the first to comment
Add your comment
Recommended
1:25
|
Up next
Pelaku Pencurian Kabel Tower di Rajabasa Bertahan di Ketinggian 70 Meter, Dievakuasi Setelah Enam Jam Upaya Petugas
tigapenatv
7 weeks ago
1:00
Dramatis! Begini Cara Damkar Evakuasi Kaki Gadis 6 Tahun Terjebak di Filter Udara Mobil
tigapenatv
2 months ago
1:35
Ini Bahaya Tidur dengan Kipas Angin yang Diarahkan Langsung ke Tubuh
Keidenesia TV
5 hours ago
1:36
Kylian Mbappe Jadi Bintang di Laga Talavera Vs Madrid
Keidenesia TV
9 hours ago
2:13
Mengenal Socotra, Pulau yang Dijuluki Tempat Persembunyian Dajjal
Keidenesia TV
11 hours ago
1:11
Eksotisme Panorama Alam di Pulau Dutungan Kabupaten Barru
Keidenesia TV
14 hours ago
2:30
Kota Makassar dan Sekitarnya Bersiap Hadapi Puncak Hujan
Keidenesia TV
1 day ago
1:58
Tips Trick Today, Rabu 17 Desember 2025
Keidenesia TV
1 day ago
1:40
5 Kebiasaan Ini Dapat Membuat Rambut Rontok Tanpa Disadari
Keidenesia TV
2 days ago
1:51
Catat! Ini Jadwal Libur dan Cuti Bersama Natal 2025
Keidenesia TV
2 days ago
1:35
Alexis Saelemaekers Resmi Perpanjang Kontrak di AC Milan hingga 2031
Keidenesia TV
2 days ago
2:05
Kailash, Gunung Penuh Misteri di Tibet yang Belum Pernah Didaki Manusia
Keidenesia TV
2 days ago
1:59
5 Fakta Menarik Bendungan Bili-Bili di Kabupaten Gowa
Keidenesia TV
3 days ago
1:48
Tips Trick Today, Senin 15 Desember 2025
Keidenesia TV
3 days ago
1:31
Mengenal Beragam Jenis Ayam dan Ciri Khasnya
Keidenesia TV
3 days ago
1:31
6 Tanaman Herbal Ini Bisa Menjaga Fungsi Ginjal
Keidenesia TV
4 days ago
1:21
Jalani Hubungan Serius, Byeon Yo-han dan Tiffany Young Berencana Menikah
Keidenesia TV
5 days ago
1:31
Ini Tiga Nama Kandidat Terkuat Calon Pengganti Xabi Alonso di Real Madrid
Keidenesia TV
5 days ago
1:33
Mengenal Finlandia, Negara Introvert namun Paling Bahagia di Dunia
Keidenesia TV
5 days ago
1:26
Mengintip Keindahan Air Terjun Bantimurung Gallang di Kabupaten Gowa
Keidenesia TV
6 days ago
1:50
Semarak Penutupan Porseni SD Islam Athirah Makassar
Keidenesia TV
6 days ago
1:42
Tips Trick Today, Jumat 12 Desember 2025
Keidenesia TV
6 days ago
1:31
Pengidap Asam Urat Sebaiknya Hindari Beberapa Jenis Buah Ini
Keidenesia TV
1 week ago
1:21
Ini Jadwal Lengkap Libur Nasional dan Cuti Bersama di Kalender 2026
Keidenesia TV
1 week ago
1:36
Yak, Sapi Tangguh yang Hidup di Dataran Tinggi Ekstrem
Keidenesia TV
1 week ago
Be the first to comment