Skip to playerSkip to main content
  • 11 months ago
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 0,11 persen atau 7,46 poin ke level 6.657,59 pada Sesi I Kamis (13/3/2025). Padahal indeks sempat dibuka menguat menembus level 6.700 pada pagi tadi.

Berdasarkan data IDX Mobile, siang ini tercatat total volume saham yang diperdagangkan sebanyak 8,3 miliar saham dengan nilai transaksi mencapai Rp4,6 triliun. Sebanyak 318 saham harganya naik, 300 saham harganya turun, dan 339 saham lain harganya stagnan.

Category

📺
TV
Comments

Recommended