Skip to playerSkip to main content
  • 1 year ago
Asosiasi Emiten Indonesia (AEI) tengah bersuka cita. Pasalnya, AEI merayakan Hari Ulang Tahun ke-36 dengan tema "Sinergi Emiten dalam Membangun Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan."

Dengan target pemerintah untuk mencapai pertumbuhan ekonomi sebesar 7-8 persen dalam beberapa tahun mendatang, emiten-emiten di pasar modal dihadapkan pada tantangan besar, termasuk gejolak geopolitik global dan ancaman resesi dunia.

Category

📺
TV
Comments

Recommended