Skip to playerSkip to main content
  • 7 years ago
VIVA.co.id - Simpang siurnya informasi tentang penyebab kejadian longsor di Kampung Cibitung, Desa Margamukti, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, apakah disebabkan karena ledakan pipa gas atau karena adanya pergerakan tanah, membuat Polda Jawa Barat tidak ingin gegabah dalam menyelidiki penyebab terjadinya longsor tersebut.

Category

📺
TV
Be the first to comment
Add your comment

Recommended