Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utama
JAKARTA, KOMPAS.TV - Banjir dengan ketinggian antara 95 hingga 125 sentimeter melanda permukiman warga di kawasan Kebon Pala, Kelurahan Kampung Melayu, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur.

Meluapnya air Sungai Ciliwung serta tingginya intensitas curah hujan menjadi penyebab utama terjadinya banjir di kawasan tersebut.

Lalu, bagaimana kondisi warga di sana? Simak laporan selengkapnya berikut ini.

#banjir #warga #kampungmelayu

Baca Juga [FULL] Pantauan Lalin: Banjir Rendam Jalan Daan Mogot, Arah Cengkareng Macet | KOMPAS SIANG di https://www.kompas.tv/nasional/647078/full-pantauan-lalin-banjir-rendam-jalan-daan-mogot-arah-cengkareng-macet-kompas-siang

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/647083/full-hujan-deras-picu-banjir-tinggi-di-kampung-melayu-ini-cerita-warga-kompas-siang
Transkrip
00:00Di DI Panjaitan tadi sudah surut, kemudian di Danmogo ternyata masih ada genangan.
00:05Sampai jumpa di video selanjutnya.
00:10Yakni di Kampung Melayu, Jakarta Timur.
00:12Kita akan tanya Zevanya Situ Meyang yang juga...
00:15...bersama juru kamera Yohan Bagja di Kampung Melayu.
00:20Sampai jumpa di video selanjutnya.
00:22Apakah juga banjir seperti di Danmogo tadi?
00:25Terima kasih.
00:27Terima kasih.
00:29Ya Fidi, kalau kondisi terkini dari pemukiman warga...
00:34...di kawasan Kebonpala, Kampung Melayu, Jakarta Timur ini air sudah semakin...
00:39...sejak pagi hari tadi, kalau kami lihat di mana ketinggian air sekarang ini di angka...
00:44...kisaran 75 hingga 120 cm.
00:48Dibandingkan tadi pagi sebelumnya ini angkanya masih di atas 125 cm.
00:53Memang kita ketahui yang menjadi penyebab terjadinya banjir di kawasan ini...
00:57...selain dikarenakan intensitas curah hujan yang tinggi ini juga dikarenakan meluapnya.
01:02Air kali dari sungai Ciliwung, kiriman dari bendungan Katulampa begitu ya...
01:07...sehingga air ini sudah mengenang sejak hari Rabu Malam.
01:12Meskipun tidak hujan Fidi, tapi memang luapan dari sungai Ciliwung ini menjadi penyebab...
01:17...cukup besar sebenarnya.
01:19Lalu hujan deras tadi pagi yang menggoyur Jakarta...
01:22...ini kemudian membuat air semakin meninggi di kawasan Kebun Pala ini.
01:27Kami juga sudah melihat memang sudah ada sejumlah petugas yang bersiaga Fidi dan juga saudara khususnya...
01:32...dari Polairut, Polda Metro Jaya, kemudian BPBD Jakarta.
01:37Lalu juga tadi ada personil dari TNI juga sudah berjaga di mana juga ada di siap...
01:42...jagakan satu perahu kano atau perahu kecil.
01:47...yang disiagakan untuk mengevakuasi warga.
01:52...bila diperlukan.
01:53Namun sejauh ini, Fidi, dari informasi yang kami terima, sejumlah warga yang tinggal di sini...
01:57...masih memilih untuk menetap di rumah mereka masing-masing karena memanfaatkan lantai dua.
02:02...rumah mereka dan juga dikarenakan air tidak begitu tinggi bagi warga sehingga mereka...
02:07...milih untuk berdiam di rumahnya masing-masing.
02:09Selain itu pemadaman listrik juga dari pantauan kami ini...
02:12...tidak dilakukan, Fidi masih, jadi warga masih bisa beraktifitas seperti biasa.
02:17...dalam rumahnya, namun demikian dari warga ini masih menanti.
02:22...bantuan, seperti misalnya makanan siap saji...
02:27...obat-obatan tentunya juga dan sejumlah peralatan lainnya.
02:30Tapi tadi kami sempat berbincang dengan ketua RTS...
02:32...bahwa biasanya memang untuk makanan ini biasanya akan dikirimkan pada siang hari.
02:37Lalu juga nanti menjelang maghrib ini makanan akan dikirimkan lagi kepada warga yang...
02:42...tinggal di daerah Kebun Palas.
02:44Sejauh ini demikian, Fidi.
02:46Tapi kalau...
02:47...kami melihat juga bagaimana pernyataan atau upaya yang hendak dilakukan...
02:50...oleh pemerintah Provinsi DKI Jakarta.
02:52Gubernur Pramono Anung ini memang menyebut bahwa akan segera atau...
02:57...mendang melakukan normalisasi sungai begitu ya.
03:00Ada tiga sungai yang hendak...
03:02...dinormalisasi oleh Gubernur Jakarta Pramono Anung.
03:05Salah satunya ini adalah Sungai Ciliwung.
03:07Di mana lokasi warga yang tinggal di Kebun Palas ini memang...
03:10...lokasinya benar-benar persis.
03:12Di sebelah Sungai Ciliwung.
03:13Sehingga luapan air kali Sungai Ciliwung ini seringkali...
03:17...menjadi penyebabnya.
03:18Jadi penanganan dari pemerintah seperti pembangunan tanggul...
03:22...lalu menormalisasi dengan memulai...
03:27...merelokasi warga yang tinggal di bantaran sungai begitu ya.
03:31Ini menjadi upaya...
03:32...pemerintah setempat untuk mempercepat upaya penanganan banjir.
03:37...di Jakarta khususnya di kawasan Kampung Melayu Jakarta Timur ini.
03:40Fidi.
03:41Baik Zevanya saya juga melihat...
03:42...di belakang anda itu seperti ada petugas dari kepolisian...
03:45...mungkin sedang melakukan upaya evakuasi.
03:47...boleh dijelaskan bagaimana proses evakuasi warga di sana.
03:52Zevanya.
03:57...untuk proses evakuasi ini memang...
04:02...belum ada dilakukan untuk evakuasi ke posko pengungsian begitu ya.
04:06Karena seperti yang saya...
04:07...sampaikan tadi, ini memang warga masih mayoritas memilih...
04:12...untuk berdiam di rumah mereka masing-masing.
04:16Tapi memang...
04:17...perahu kecil ini...
04:20...ada perahu kecil yang selalu disiaga.
04:22...oleh...
04:25...petugas setempat untuk...
04:27...mengevakuasi apabila warga ada yang hendak...
04:29...keluar dari rumah mereka untuk membeli mak...
04:32...keluaran misalnya atau beraktifitas keluar...
04:34...ini selalu siap untuk dijemput oleh pola...
04:37...Kairut, Polda Metro Jaya, lalu juga dari BBBD Jakarta.
04:42Saya mau mencoba...
04:44...berbincang dengan salah satu warga yang tinggal di sini, Fidi.
04:47Selamat siang Bapak.
04:49Izin boleh wawancara sebentar?
04:51Boleh.
04:52Boleh.
04:53Boleh disebutkan namanya Pak?
04:55Unus Buhari.
04:56Bapak?
04:57Bapak Unus Buhari.
04:57Bapak boleh disampaikan ini...
05:02...dan banjir sudah menggenang sejak kemarin hingga hari ini.
05:07Berapa hari lalu gitu.
05:09Oke.
05:10Bapak boleh disampaikan apa yang...
05:12...menjadi kesulitan selama mengalami banjir di sini...
05:14...yang dibutuhkan juga saat ini.
05:16Ya, bagaimana?
05:17...memang dari...
05:18...udah lama...
05:19...udah dibilang begini begitu, nggak ada hasilnya.
05:22Iya.
05:23Yang penting kan...
05:24...apa ini...
05:25...pertama kan kesehatan ya.
05:27Kesehatan satu...
05:28...ya buat isi perut anak-anak lah gitu ya.
05:32Tapi sejauh ini Bapak...
05:33...minta dievakuasi kah untuk ke POSKO?
05:35Belum, belum.
05:36Tapi mau dievakuasi?
05:37Enggak lah.
05:38Kalau dievakuasi emang ya.
05:40Bapak izin.
05:42Dari Gubernur Jakarta Pramono Anung...
05:44...ini kan memang hendak merelokasi warga di Kebun Palas.
05:47Sebenarnya.
05:48Bapak sendiri apakah mau untuk dievakuasi dan menanti?
05:52...relokasi ini, Desember ini?
05:54Tapi yang saya dengar sih daerah Pinggir Kali ya.
05:56Oke.
05:57Kalau di sini belum.
05:58Belum kedengeran.
05:59Belum tahu.
06:02Setahun terjadi ya Pak?
06:03Setiap kawan aja.
06:05Asal musim mujam.
06:07Apalagi dari Bogor ya.
06:10Halo.
06:11Kalau gitu keinginan Bapak untuk di...
06:12...lokasi juga adakah?
06:13Ya.
06:14Selis DNA rumahnya.
06:15Ya.
06:16Oke.
06:17Baik.
06:17Sejauh ini sudah ada bantuan yang diterima Pak?
06:19Ya biasalah, lauk-lauk aja.
06:21Sudah?
06:22Belum dari pagi bulan.
06:24Belum.
06:25Lambat nih kerjaannya orang.
06:27Ya.
06:27Ya.
06:28Ini.
06:29Lu apa?
06:30Gue baru sekarang saya bilang lambat.
06:32Ya.
06:32Terserah.
06:33Bapak memarah marah...
06:34Saya bilang gitu ya.
06:35Nah,
06:36ya.
06:37Kesian dengan pinggir kali pak
06:39Termasuk bapak keamanan ini
06:42Juga
06:43Kalau ngeliat warganya begini kok
06:45Iya
06:47Saya sih gak terlalu dampak ya
06:49Dampak sih kena
06:50Tapi kalau yang di pinggir kali itu
06:52Lelah pak mengalami banjir setiap saat
06:55Setiap pusing hujan
06:56Setiap
06:57Tahun lah
06:58Dulu pernah segini
07:00Paling parah setinggi apa pak?
07:02Ini kemarin saya itu
07:04Sepintu tuh
07:07Bapak
07:09Kalau boleh tau bapak
07:10Tinggal bersama siapa saja
07:12Di rumah sendiri atau?
07:14Anak aja
07:15Berapa banyak orang di rumah?
07:16Berdua
07:17Cuma udah
07:18Keluarga
07:20Istri udah
07:21Alhamdulillah
07:22Kalau kunjungan dari pemerintah
07:24Setempat sudah ada
07:25Kesini
07:25Akhir-akhirnya
07:27Pemerintah
07:28Setempat ya lurah
07:28Sudah turun
07:29Cuma
07:29Disampaikan gak apa yang menjadi keluhan
07:32Segenang biar rena aja
07:35Tinggal liat aja
07:37Kalau sih kebanjiran
07:38Di rumah makan
07:39Dia juga kebanjiran
07:40Keluarannya
07:41Dia kan sama pak ya
07:42Iya
07:43Iya
07:44Iya
07:45Kalau misalnya mau diungsikan
07:46Ke posko pengusaha
07:47Enggak mau
07:48Gak mau
07:49Gak usah
07:49Masih bisa
07:50Bisa disebutkan sekali lagi
07:52Namanya dengan
07:52Bapak undus buah hari
07:54Terima kasih banyak
07:56Bapak
07:57Semoga bantuan segera
08:00Dipercepat ya
08:01Seperti yang Bapak
08:02Sampaikan tadi
08:03Baik demikian
08:05Fidi tadi sudah disampaikan
08:06Oleh
08:07Salah satu warga yang tinggal
08:08Di kebun pala ini
08:09Ini tepatnya di
08:10RT 13 ya
08:12Tempat saya melaporkan
08:13Ini memang yang menjadi
08:14Perhatian warga adalah
08:15Bagaimana penanganan cepat
08:16Dan nyata dari
08:17Pemerintah Provinsi DKI Jakarta
08:19Khususnya di warga kebun pala
08:20Dimana ada informasi yang kami terima
08:22Ini memang ada sebanyak
08:23Dua RW yang terdampak
08:24Dan lima RT
08:26Dari dua RW tersebut
08:27Ini yang terdampak cukup parah
08:29Banjir yang menggenangi Jakarta
08:32Tentu tadi disampaikan
08:33Sangat diharapkan oleh warga
08:35Agar pemerintah ini bisa
08:37Mempercepat upaya penanganannya
08:39Karena tadi disampaikan
08:40Tidak hanya setiap tahun
08:41Tapi setiap
08:42Cuaca buruk
08:43Setiap musim hujan
08:44Warga di kebun pala ini
08:45Selalu mengalami banjir
08:46Meskipun tidak
08:47Hujan deras
08:48Tapi luapan
08:49Sungai Ciliwung
08:50Ini menjadi
08:51Salah satu
08:52Penyebab yang paling parah
08:53Warga di kebun pala ini
08:54Selalu mengalami banjir
08:56Setiap saat
08:57Ini yang tentu kita tunggu
08:58Bagaimana upaya normalisasi sungai
09:00Yang saat ini sedang dilakukan
09:02Pemerintah Provinsi DKI Jakarta
09:04Gubernur Pramono Anung
09:06Begitu ya
09:07Kita nantikan
09:07Bagaimana tindak lanjutnya
09:10Dalam menangani upaya banjir
09:12Di Jawa
09:12Jakarta
09:12Saat ini
09:14Fidi
09:14Baik Zevanya Situ Meyang
09:16Terima kasih
09:17Untuk laporannya
09:18Dari kebun pala
09:19Kampung Melayu
09:19Jakarta Timur
09:20Dan juga tadi
09:21Sebelumnya
09:21Ada Rene
09:22Nata Panggalo
09:23Dari Jalan Dan Mogot
09:25Jakarta Barat
09:25Dan Nanda Aprilia
09:27Dari Jalan DI Panjaitan
09:28Cawang Jakarta Timur
09:30Terima kasih
09:30Laporannya
09:31Kawan-kawan
09:32Dan selamat bertugas
09:33Kembali
09:34Dan tetap juga berhati-hati
Komentar

Dianjurkan