Skip to player
Skip to main content
Search
Connect
Watch fullscreen
Like
Bookmark
Share
More
Add to Playlist
Report
Ekspedisi Rupiah Berdaulat Bank Indonesia ke Daerah 3T
TempoVideo
Follow
9 months ago
Menggunakan kapal perang KRI Tongkol, berlabel Ekspedisi Rupiah Berdaulat (ERB), Bank Indonesia (BI) mendistribusikan uang rupiah ke daerah terdepan, terluar dan terpencil (3T)
Category
🗞
News
Transcript
Display full video transcript
00:00
Bank Indonesia, Provinci Sulawesi Tenggara, Bapak Edwin Permadi, Seji, untuk menjawab...
00:06
Bank Indonesia kembali melakukan ekspedisi rupiah berdaulat ERB tahun 2025 di daerah terdepan terluar dan terpencil 3T.
00:14
Bekerjasama dengan TNI Angkatan Laut, kegiatan ini menggunakan kapal perang KRI Tongkol,
00:19
ekspedisi rupiah berdaulat yang dilaksanakan di pulau-pulau terpencil di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara.
00:25
Dalam ERB kali ini, Bank Indonesia mendistribusikan uang rupiah baru dari pecahan kecil hingga besar dengan total sebesar 22 miliar rupiah
00:34
untuk 5 pulau di Wakatobi, yakni Pulau Wangiwangi, Kaledupa, Tomia, Binongko, dan Runduma.
00:40
Selain untuk memberikan kemudahan bagi masyarakat Indonesia yang berada di daerah 3T dalam mendapatkan uang layak edar,
00:46
ekspedisi rupiah berdaulat ini juga dirangkaian dengan kegiatan edukasi cinta, bangga, dan paham rupiah.
00:55
Ini provinsi pertama, bagian daripada Rotuhut, Sulawesi Tenggara yang ke-61,
01:01
ini bagian daripada kena pakai kumun di sini, dari sini provinsi di sini,
01:04
kemudian nanti bergerak ke 18 provinsi yang lain, sampai dengan bulan lupiah.
01:08
Perangkatan hari ini 25, nanti kembali lagi, akhirnya tanggal 1 Mei.
01:13
Kemudian lain-lain lain, nanti di Papua, di Riau, kemudian lagi di Marupu, semua.
01:18
Kalau yang di sini kita mapping pertama adalah sekitar Rp22 miliar.
01:23
Kita harapkan misi ini akan tercapai dengan tentunya masyarakat kita tercerahkan bagaimana keberadaan rupiah itu
01:35
dan juga mereka nanti akan menikmati uang-uang yang beredar di Pakat Wabi itu,
01:45
uang yang baru tentunya, yang nanti akan ditukar di sana oleh masyarakat.
01:53
Satu, tiga, tiga, ekspedisi.
01:58
Melalui ekspedisi rupiah berdaulat ini, Bank Indonesia senantiasa memastikan ketersediaan uang rupiah
02:03
yang berkualitas dan layak edar guna mendukung kelancaran aktivitas perekonomian,
02:08
serta memperkuat koordinasi antar kementerian dan lembaga
02:12
untuk memastikan uang rupiah beredar dengan kualitas yang terjaga di seluruh wilayah NKRI.
02:18
Dari Kendari Sulawesi Tenggara, Saharudin, Kantor Berita Antara, mewartakan.
02:23
Selamat menikmati.
Be the first to comment
Add your comment
Recommended
1:56
|
Up next
Berbalik Melemah, Rupiah Bertahan di Rp15.300-an/USD
IDXchannel
1 year ago
2:00
Asing Masuk Rp1 Triliun, Rupiah Menguat Tipis
IDXchannel
1 year ago
0:38
Peraturan Wajib Rupiah Belum Pengaruhi Nilai Tukar
VIVA.co.id
7 years ago
1:31
BI Siap Intervensi Rupiah di Pasar Valas
VIVA.co.id
7 years ago
1:34
Pelemahan Nilai Tukar Rupiah Untungkan Indonesia
VIVA.co.id
7 years ago
1:48
Rupiah Menguat ke Level Rp16.400-an per USD
IDXchannel
10 months ago
2:10
Rupiah Melemah, Industri Tenun Terancam Gulung Tikar
VIVA.co.id
7 years ago
1:55
Transaksi Tak Pakai Rupiah Terancam Penjara 1 Tahun
VIVA.co.id
7 years ago
1:58
Gubernur BI Pelemahan Rupiah Hanya Bersifat Sementara
VIVA.co.id
7 years ago
1:52
Dibayangi Sentimen Regional dan Domestik, Rupiah Melemah
IDXchannel
1 year ago
1:10
Warga Solo Gelar Aksi Keprihatinan Anjloknya Rupiah
VIVA.co.id
7 years ago
1:50
Rupiah Melemah ke Level Rp15.731 per USD
IDXchannel
1 year ago
1:31
Nilai Tukar Rupiah Terus Tenggelam
VIVA.co.id
7 years ago
0:38
Sempat Menguat, Rupiah Kembali Tertekan
VIVA.co.id
7 years ago
1:42
Rupiah Menguat Bertahan di Rp15.700-an per USD
IDXchannel
1 year ago
1:31
Rupiah Melemah, Masyarakat Banyak Tukarkan Dolar
VIVA.co.id
7 years ago
1:45
BI: Harus Fokus Menjaga Kestabilan Rupiah
IDXchannel
1 year ago
1:23
Masih Loyo, Nilai Tukar Rupiah Melemah ke Level Rp 16.210 per Dolar AS
TempoVideo
2 years ago
1:54
Rupiah Melemah dan Kembali ke Level Rp16.400-an per USD
IDXchannel
10 months ago
1:53
Rupiah Berbalik Melemah dan Kembali ke Level Rp16.200 per USD
IDXchannel
1 year ago
1:50
LPS Kebijakan DHE 100% Perkuat Nilai Tukar Rupiah
IDXchannel
1 year ago
2:23
Jaga Stabilitas Rupiah, BI Kerahkan 4 Instrumen
IDXchannel
1 year ago
1:10
Richard Lee Diperiksa 9 Jam oleh Polisi, Usai Ditetapkan Tersangka Kasus Perlindungan Konsumen
KompasTV
3 hours ago
2:08
Demo Mantan Karyawan Pabrik Triplek di Jember Berujung Ricuh, Tuntut Kepastian Uang Pesangon
KompasTV
4 hours ago
9:33
[FULL] Korban Meninggal Banjir Bandang di Sitaro Jadi 17 Orang, 2 Masih Hilang | KOMPAS MALAM
KompasTV
5 hours ago
Be the first to comment