Firli Bahuri Tidak Hadir di Hakordia 2023, KPK: Semua Insan KPK Diundang

  • last year

Ketua KPK nonaktif, Firli Bahuri diundang KPK pada puncak Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) 2023 meski berstatus tersangka terkait dugaan pemerasan terhadap mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.

 

Kepala Bagian Pemberitaan KPK, Ali Fikri menyebutkan bahwa tidak ada undangan khusus terhadap Firli Bahuri. Ali mengatakan meski status Firli Bahuri dianggap insan KPK nonaktif, Firli masih menerima undangan Hakordia melalui email kantor.

 

Reporter: Riyan Rizki Roshali

Produser: Kristo Suryokusumo

Category

🗞
News
Transcript
00:00 [Musik]
00:02 [Musik]
00:04 [Musik]
00:06 [Musik]
00:08 [Musik]
00:10 [Musik]
00:12 [Musik]
00:16 [Musik]
00:22 [Musik]
00:30 [Musik]
00:36 [Musik]
00:38 [Musik]
00:42 [Musik]
00:48 Sejauh ini yang kami lihat
00:50 Beliau tidak hadir ya
00:52 Di tempat ini
00:54 Kalau untuk pimpinan KPK dan Dewan Pengawas KPK
00:58 Tadi semuanya hadir
01:00 Ada
01:02 Dalam pembukaan acara
01:04 Juga kemudian ditindaklanjuti
01:06 Dengan berbagai acara
01:08 Berdiskusi kemudian
01:10 Juga yang lainnya
01:12 Hadir juga seluruh pimpinan
01:14 Pintu jawabannya itu bisa
01:16 Dikamilkan ke
01:18 Pintu panggilan
01:20 Seluruh email kantor itu kan
01:22 Email kantor itu kan seluruhnya
01:24 Untuk diundang
01:26 Seluruh insaf KPK yang melalui email
01:28 Seluruh pembukaan disana
01:30 Pada seluruh pegawai kemudian
01:32 Pimpinan dan juga Dewan Pengawas KPK
01:34 Hadir
01:36 [Musik]
01:38 [Musik]

Recommended