[FULL] Keterangan Anwar Usman Usai Diberhentikan dari Ketua MK, Singgung Politisasi?

  • 6 bulan yang lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV Anwar Usman angkat bicara usai putusan Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) memberhentikan dirinya dari Ketua MK.

"Sesungguhnya saya mengetahui dan telah mendapatkan kabar, bahwa upaya untuk melakukan politisasi dan menjadikan saya sebagai objek di dalam berbagai putusan Mahkamah Konstitusi," ujar Anwar Usman pada Rabu, (8/11/2023).

"Dan telah saya dengar, jauh sebelum Majelis Kehormatan MK terbentuk," lanjutnya.

Baca Juga Anwar Usman Tanggapi soal Mahkamah Keluarga hingga Sebut Fitnah Keji di https://www.kompas.tv/video/459100/anwar-usman-tanggapi-soal-mahkamah-keluarga-hingga-sebut-fitnah-keji

#breakingnews #anwarusman #mahkamahkonstitusi


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/459105/full-keterangan-anwar-usman-usai-diberhentikan-dari-ketua-mk-singgung-politisasi

Dianjurkan