Skip to playerSkip to main content
  • 2 years ago
VIVA – Bakal calon wakil presiden Gibran Rakabuming Raka menyampaikan pidato pertamanya di hadapan ribuan relawan dan partai pendukung Koalisi Indonesia Maju atau KIM, di Indonesia Arena, GBK, Jakarta, Rabu 25 Oktober 2023.

Gibran membocorkan beberapa program unggulan yang akan ia realisasikan bersama Prabowo Subianto jika terpilih nanti. Namun, ada yang menarik saat penyampaian pidato tersebut. Gibran meminta istrinya, Selvi Ananda untuk naik ke atas panggung dan membawa satu papan program Prabowo-Gibran yang terakhir, yakni 'Kartu Anak Sehat'. (RP-R-DA)

 

Category

🗞
News
Transcript
00:00 [Musik]
00:05 Tugas kita sekarang
00:07 melanjutkan dan menyempurnakan
00:13 [Tepuk tangan]
00:21 hal-hal yang terkait
00:24 anak-anak muda
00:28 generasi millennial
00:31 generasi Z
00:36 dan jangan lupa
00:39 para santri
00:41 pasti kita dukung penuh
00:45 kita butuh generasi muda yang handal
00:48 generasi muda yang tangguh
00:52 generasi muda yang memiliki komitmen kebangsaan
00:57 sekali lagi
00:59 generasi millennial
01:01 generasi Z
01:02 dan jangan lupa
01:03 santri
01:05 [Tepuk tangan]
01:08 untuk itu
01:10 on izin pak Prabowo
01:12 saya ingin membocorkan beberapa program
01:14 unggulan
01:16 [Tepuk tangan]
01:26 Dana Abadi Pesantren
01:30 [Tepuk tangan]
01:39 Dana Abadi Pesantren ini
01:41 adalah mandat dari Undang-Undang No.18 tahun 2019
01:46 sekarang sudah ada yang namanya
01:54 PUR
01:56 sudah ada yang namanya
01:58 kredit Mekar
02:00 sudah ada
02:02 Wakaf Mikro
02:04 ada kredit
02:06 Ultra Mikro
02:08 nanti akan kami tambahkan lagi
02:10 kredit Startup Millennial
02:23 ini untuk
02:25 bisnis-bisnis para millennial
02:28 yang berbasis
02:30 inovasi
02:32 dan teknologi
02:34 sekarang sudah ada KIS
02:41 ada Kartu Indonesia Pintar
02:44 ada PKH
02:46 nanti saya tambahkan lagi
02:50 [Tepuk tangan]
02:53 KIS Lansia
02:55 ada satu lagi
03:04 ada satu lagi
03:09 tapi ini yang bawa biar istri saya saja
03:11 soalnya ini berhubungan
03:15 dengan ibu dan anak
03:18 ini
03:19 Kartu Anak Sehat
03:28 untuk pencegahan stunting
03:31 lalu tak lupa
03:44 hilirisasi
03:47 untuk komoditas pertambangan
03:49 pertanian, tanian dan perikanan
03:52 ini wajib
03:54 dan juga
03:58 ekonomi-ekonomi hijau
04:03 dan energi-energi hijau
04:05 untuk keberlanjutan
04:07 Bapak dan Ibu sekalian
04:14 saya yakin
04:16 keberlanjutan
04:19 adalah modal kita
04:23 untuk melompat lebih jauh
04:26 menuju IKAS
04:29 sekali lagi
04:39 terima kasih Bapak-Ibu semua
04:43 mohon doanya
04:45 menyelancar
04:47 dan semoga
04:55 perjalanan kita ke depan
05:02 dapat dimudahkan
05:05 Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
05:07 warahmatullahi wabarakatuh
05:09 (Sampai jumpa di video selanjutnya)
Be the first to comment
Add your comment

Recommended