Penampilan artis sinetron Amanda Manopo di pernikahan sahabatnya, Glenca Chysara, pada akhir pekan lalu masih menyisakan kehebohan di media sosial. Penyebabnya satu: gaun belahan dada Amanda.
Mereka yang kontra menilai Amanda Manopo tak sepantasnya memakai gaun dengan bagian dada terekspos. Momennya kurang tepat katanya.
Link terkait: https://www.suara.com/entertainment/2022/11/23/073500/perkara-gaun-belahan-dada-amanda-manopo-bikin-fans-terbagi-2-kubu-yuk-simak-pendapatnya-masing-masing
Jadilah yang pertama berkomentar