Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utama
  • 6 tahun yang lalu
Banjir masih menggenangi kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara. Pada Minggu pagi kemarin, kawasan ini sempat dilanda banjir dengan ketinggian 80 - 100 cm.



Berdasarkan pantauan Medcom.id, kini banjir di sepanjang jalan Boulevard Barat Raya sudah mulai surut. Ketinggian air kini mencapai sekitar 10 - 30 cm.



Namun akibat banjir ini, jalanan di kawasan tersebut rusak dan berlobang. akibatnya, para pengendara menjadi sulit untuk melintas, khusunya bagi pengendara roda dua.


Banjir di Kelapa Gading Mulai Surut
Jadilah yang pertama berkomentar
Tambahkan komentar Anda

Dianjurkan

2:57