Skip to playerSkip to main content
  • 7 years ago
VIVA.co.id – Kepolisian Resor Wajo, Sulawesi Selatan mengadakan razia game Pokemon Go bagi ratusan personil anggota kepolisian dari perwira hingga bintara. Razia ini untuk memastikan agar tidak ada anggota kepolisian yang bermain game ini saat bertugas.

Category

🗞
News
Be the first to comment
Add your comment

Recommended