Raffi Ahmad salurkan bantuan Rp1 miliar untuk korban longsor Cisarua Bandung Barat. Bantuan diserahkan secara simbolis ke Bupati Jeje Ritchie Ismail di Desa Pasirlangu. Longsor terjadi 24 Januari, menimbun 30 rumah dan masih dalam proses evakuasi.
Bantuan ini ditujukan untuk logistik pengungsi dan relawan, sekaligus mempercepat penanganan darurat.
Komentar