Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utama
BANTEN, KOMPAS.TV - Sejumlah rumah warga di Desa Bojen, Kecamatan Sobang, Kabupaten Pandeglang, Banten, rusak akibat hujan deras disertai angin kencang.

Beginilah video amatir milik warga saat puting beliung meng hantam puluhan rumah warga di Desa Bojen, Pandeglang, Banten, pada Rabu (15/10/2025) sore.

Kencangnya angin membuat sejumlah rumah warga rusak, dan satu bangunan pondok pesantren roboh.

Tidak ada korban jiwa, karena para santri sempat berlari untuk menyelamatkan diri saat kejadian.

Baca Juga Puting Beliung Terjang 3 Desa di Madiun, 20 Rumah & 1 Mobil Rusak di https://www.kompas.tv/nasional/618993/puting-beliung-terjang-3-desa-di-madiun-20-rumah-1-mobil-rusak

#banten #putingbeliung

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/623574/puting-beliung-terjang-pandeglang-puluhan-rumah-di-desa-bojen-rusak-dan-ponpes-rusak-parah
Transkrip
00:00Jumlah rumah warga di desa Bojen, kecamatan Sobang, Kabupaten Pandeglang, Banten rusak akibat hujan deras disertai angin kencang.
00:21Saudara beginilah video amatir milik warga saat puting beliung menghantam puluhan rumah warga di desa Bojen, Pandeglang, Banten pada Rabu sore.
00:30Kencangnya angin membuat sejumlah rumah warga rusak dan satu bangunan pondok pesantren roboh.
00:35Tidak ada korban jiwa karena para santri sempat berlari untuk menyelamatkan diri saat kejadian.
Jadilah yang pertama berkomentar
Tambahkan komentar Anda

Dianjurkan