Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utamaLewati ke footer
  • kemarin dulu
KOMPAS.TV - Timnas Malaysia U-23 juga melakukan latihan terakhir jelang lawan Timnas Indonesia U-23. Pelatih Nafuzi Zain menyebut latihan fisik dan mental disiapkan untuk melawan Indonesia dan tekanan dari suporter tuan rumah.

Pelatih Nafuzi Zain tetap optimistis mendapat hasil maksimal dan melaju ke babak selanjutnya.

Baca Juga Hadapi Malaysia di Piala AFF, Pelatih Timnas U-23 Sebut Garuda Muda Siap Tempur di https://www.kompas.tv/olahraga/606363/hadapi-malaysia-di-piala-aff-pelatih-timnas-u-23-sebut-garuda-muda-siap-tempur

#pialaaff #malaysia #indonesia #timnas

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/olahraga/606364/jelang-lawan-indonesia-di-piala-aff-timnas-malaysia-u-23-siapkan-fisik-dan-mental
Transkrip
00:00Timnas Malaysia U23 juga melakukan latihan terakhir jelang lawan Timnas Indonesia U23.
00:07Pelatih Nafuzi Zain menyebut latihan fisik dan mental disiapkan untuk melawan Indonesia dan tekanan dari supporter tuan rumah.
00:16Pelatih Nafuzi Zain tetap optimis mendapat hasil maksimal dan melaju ke babak selanjutnya.
00:21Beralih ke sorotan lain, Timnas Indonesia U23 gelar latihan jelang hadapi Malaysia di pertandingan terakhir grup A Piala AFF.
00:34Pelatih Gerald Vandenberg menyebut Malaysia tim yang kuat namun ia tetap optimis mampu meraih kemenangan.
00:4223 pemain mengikuti sesi latihan yang digelar di lapangan Madia Senayan Jakarta minggu sore.
00:49Pelatih Timnas U23, Gerald Vandenberg bilang timnya dalam kondisi prima.
00:55Gerald menyebut Malaysia tetaplah tim yang kuat.
00:57Meski begitu, Gerald tetap yakin Garuda Muda mampu meraih kemenangan.
01:19Pelatih Timnas U23, Gerald Vandenberg.

Dianjurkan