Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utamaLewati ke footer
  • kemarin dulu
JAKARTA, KOMPAS.TV - Kontingen Indonesia Patriot II kembali ke tanah air usai melaksanakan tugas dalam parade militer dan defile kehormatan di Champs-lyses, Paris, Prancis.

Upacara penyambutan dilakukan di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta.

Upacara penyambutan kontingen Indonesia Patriot II dipimpin langsung Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto sebagai inspektur upacara.

Kontingen terdiri dari 451 prajurit yang berasal dari TNI Matra Darat, Laut, Udara, Taruna Akademi Angkatan dan Akademi Kepolisian.

Kontingen Indonesia Patriot Dua tampil dalam peringatan 100 tahun Revolusi Prancis.

Baca Juga Kisah Kontingen TNI Jadi Sorotan di Parade Bastille Day Perancis | JMP di https://www.kompas.tv/internasional/605659/kisah-kontingen-tni-jadi-sorotan-di-parade-bastille-day-perancis-jmp

#kontingen #tni #

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/606002/kontingen-indonesia-patriot-ii-pulang-ke-tanah-air-usai-tampil-di-parade-militer-paris-jmp
Transkrip
00:00Kontingan Indonesia Patriot II kembali ke tanah air usai melaksanakan tugas dalam parade militer dan defile kehormatan di Champs-Élysées, Paris, Perancis.
00:10Upacara penyambutan dilakukan di Lanut Halim Perdana Kusuma, Jakarta.
00:18Upacara penyambutan Kontingan Indonesia Patriot II dipimpin langsung Panglima TNI General Agus Subianto sebagai Inspektor Upacara.
00:26Kontingan terdiri dari 451 prajurit yang berasal dari TNI Matra Darat, Laut Udara, Taruna Akademi Angkatan, dan Akademi Kepolisian.
00:38Kontingan Indonesia Patriot II tampil dalam peringatan 100 tahun Revolusi Perancis.
00:47Ini merupakan kali kedua partisipasi TNI dalam acara event besar negara sahabat.
00:55Setelah pada tanggal 26 Januari 2025 kemarin, TNI juga terlibat dalam Indian National Day di TNI dan sekarang tahun 4 Juli 2025 TNI kembali terlibat di acara Pasinti di Pancis.
01:12Kesiapan kurang lebih satu bulan ya, di mana ini kan ada terdiri dari tiga matra, darat laut, darat termasuk Akademi TNI.
01:21Jadi sebelum kita latihan gabungan itu sudah dilaksanakan latihan dan seleksi di masing-masing matra.
01:26Lalu kemudian saya dilaksanakan latihan di masing-masing matra, yaitu dilaksanakan latihan gabungan.
01:30Itu yang kita laksanakan terpusat di Halim Perdana Kusuma.
01:32Terima kasih.
01:33Terima kasih.

Dianjurkan