Emak-Emak di Palangkaraya Ramaikan Tradisi Mangaruhi Suku Dayak

  • 9 days ago

Emak-emak di Palangkaraya meramaikan tradisi Mangaruhi yang dilestarikan oleh suku Dayak di Kalimantan Tengah dan terbukti mampu menjaga kelestarian habitat ikan di sungai-sungai. Tradisi ini dilakukan dengan cara menangkap ikan hanya menggunakan tangan, tanpa bantuan alat apapun.

Recommended