Banjir di Karawang Masuki Hari ke-11, Warga Masih Bertahan di Pengungsian

  • 4 bulan yang lalu
KARAWANG, KOMPAS.TV - Memasuki hari ke-11 banjir yang merendam Desa Karang Ligar, Kecamatan Teluk Jambe Barat, Karawang, Jawa Barat belum juga surut.

Banjir yang berasal dari luapan Sungai Citarum dan Sungai Cibeet pasang surut mengikuti kondisi debit air Sungai Citarum.

Saat ini ketinggian air yang merendam rumah warga bervariasi mulai dari ketinggian 50 sentimeter hingga yang terdalam mencapai 2 meter.

Baca Juga Waspada, BPBD DKI Jakarta Sebut Wilayah di Jakbar, Jaksel dan Jaktim Berpotensi Banjir di https://www.kompas.tv/regional/476113/waspada-bpbd-dki-jakarta-sebut-wilayah-di-jakbar-jaksel-dan-jaktim-berpotensi-banjir

#banjir #karawang

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/476155/banjir-di-karawang-masuki-hari-ke-11-warga-masih-bertahan-di-pengungsian

Dianjurkan