Akibat Jalan Rusak, Pasien di Sikka Terpaksa Ditandu Sejauh 6 KM ke Puskesmas
  • 3 bulan yang lalu
SIKKA, KOMPAS.TV - Warga harus menandu seorang pasien di Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur, sejauh 6 kilometer untuk ke puskesmas.

Tak cukup 2 jam melewati jalan terjal berbatu, warga selanjutnya mesti menyewa mobil bak terbuka untuk membawa pasien.

Warga berharap, pemerintah daerah dapat membangun infrastruktur jalan yang lebih baik.

Dengan demikian, warga bisa lebih mudah mengakses fasilitas kesehatan, sekaligus memutar roda ekonomi masyarakat.

Baca Juga Diduga Tak Difasilitasi Ambulans, Korban Laka di Bekasi Terlantar saat Alami Luka Parah di https://www.kompas.tv/video/470795/diduga-tak-difasilitasi-ambulans-korban-laka-di-bekasi-terlantar-saat-alami-luka-parah



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/470797/akibat-jalan-rusak-pasien-di-sikka-terpaksa-ditandu-sejauh-6-km-ke-puskesmas
Dianjurkan